Wednesday, August 11, 2021

26 Kota Jawa-Bali Terbebas PPKM Level 4, Daerah Kamu Bukan?

 Sejumlah kendaraan melintas diposko penyekatan di Jalan Lenteng Agung Raya, Selasa, 10/8. Jumlah kendaraan selama Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4 yang melalui posko penyekatan di Jalan Lenteng Agung Raya, Jakarta Selatan, diakui lebih banyak. Pantauan CNBC Indonesia terlihat juga   jalur darurat dan khusus tenaga kesehatan (nakes) yang masih dipasang di pos penyekatan Lenteng Agung, Jakarta Selatan pada hari kelima pelaksanaan PPKM Darurat. Ruas paling kanan digunakan untuk nakes, pengendara berkebutuhan darurat, serta kendaraan yang hendak melakukan putar balik arah Depok melalui fly over tapal kuda; ruas tengah untuk mobil; dan ruas paling kiri untuk pengendara roda dua.
Sementara itu ruas jalur paling kiri terlihat paling dipadati pengendara. Puluhan kendaraan roda dua sempat menumpuk hingga beberapa meter. Perwira Pengendali Pos Penyekatan PPKM Ipda Kebol Sitio menduga peningkatan mobilitas tersebut karena pemerintah juga mulai melonggarkan aktivitas warga, seperti pada aktivitas di pasar rakyat, restoran, maupun pekerja kantor.  Foto: Kondisi Lalu Lintas Jakarta Saat Perpanjangan PPKM Level IV (CNBC Indonesia/ Muhammad Sabki)

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI- Ada 26 kota di Jawa-Bali yang statusnya membaik, keluar dari status PPKM level 4, turun ke  PPKM level 3. Hal ini tentu jadi kabar baik bagi mereka yang tinggal di 26 kota tersebut. 

PT BESTPROFIT

Pemerintah telah resmi memperpanjang masa pelaksanaan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) level 4. Kebijakan ini berlaku selama satu pekan, sampai 16 Agustus 2021. BEST PROFIT


Dalam Instruksi Menteri Dalam Negeri (Inmendagri) 30/2021 telah dirinci daerah-daerah yang termasuk PPKM level 2 hingga 4. Aturan tersebut mengatur ketentuan yang wajib dipatuhi pelaku perjalanan domestik yang menggunakan mobil pribadi, sepeda motor, dan transportasi umum jarak jauh seperti pesawat udara, bis, kapal laut, dan kereta api.

Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan dalam keterangan persnya yang disiarkan secara virtual, Senin (9/8/2021). Luhut mengatakan, penurunan terjadi sebesar 59,6% dari puncak kasus di 21 Juli 2021. Kabar baiknya, ada 26 Kota dan Kabupaten yang akan merasakan pelonggaran, karena statusnya turun dari PPKM level 4 ke level 3. BESTPROFIT


Ada beberapa daerah  berhasil melepaskan diri dari belenggu level 4 dan turun ke PPKM level 3. Adapula yang turun dari level 3 ke level 2, yakni Kabupaten Sampang, Jawa Timur."Penerapan PPKM level 3 dan 4 pada 10-16 Agustus nanti ada 26 kota/kabupaten yang turun ke level 3. Ini menunjukkan perbaikan kondisi yang signifikan," ujar Luhut yang juga merupakan Koordinator PPKM Jawa dan Bali, Senin (9/8/2021). PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

Daftar daerah yang lepas dari PPKM Level 4 ke level 3:

Banten

Pandeglang

Jawa Barat

Kabupaten Kuningan
Kabupaten Indramayu
Kabupaten Subang
Kabupaten Garut
Kabupaten Purwakarta
Kota Banjar

Jawa Tengah

Kabupaten Pekalongan
Kabupaten Magelang
Kabupaten Pemalang
Kabupaten Wonogiri
Kabupaten Batang
Kabupaten Rembang

Jawa Timur

Kabupaten Kediri
Kabupaten Sumenep
Kabupaten Jombang
Kabupaten Ponorogo
Kabupaten Blitar
Kabupaten Banyuwangi
Kabupaten Situbondo
Kabupaten Ngawi
Kabupaten Bondowoso
Kabupaen Magetan
Kota Probolinggo
Kota Pasuruan

Sumber : Jakarta, CNBC Indonesia 

Tuesday, August 10, 2021

Bukan Cuma 1, Calon 'Penghancur' Kijang Innova Ternyata Ada 2

 Hyundai Custo (Foto: Hyundai Beijing) Foto: Hyundai Custo (Foto: Hyundai Beijing)

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Toyota Kijang Innova bakal memiliki pesaing baru tak hanya dari pemain Korea seperti Hyundai Custo, tapi juga sesama pabrikan Jepang. Pesaing baru dari Innova diperkirakan datang dari Hyundan dan Honda. 

PT BESTPROFIT

Beberapa waktu lalu Honda sudah menyatakan bakal merilis N7X di Indonesia pada ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) Agustus ini. Namun, seiring mundurnya ajang tersebut, peluncuran N7X pun berpotensi ikut mundur. BEST PROFIT


"GIIAS N7X diundur lagi sampai November (2021). Memang saya penah bicara N7X kita tunggu di GIIAS, pada dasarnya memang kami tetap mendukung GIIAS walau diundur sampai November dengan pengenalan produk di ajang ini," kata Business Inovation and Sales & Marketing Director PT Honda Prospect Motor (HPM) Yusak Billy.

Honda secara resmi memperkenalkan N7X Concept pada awal Mei 2021. Konsep mobil ini meluncur secara global pertama kali di Indonesia. Dari lekukan mobil ini terlihat seperti paduan sport utility vehicle (SUV) dan multi purpose vehicle (MPV) dan digadang-gadang sebagai penerus Mobilio yang mulai meredup pamornya, bahkan bisa jadi masuk segmen di atasnya sebagai medium MPV. BESTPROFIT


Belakangan nama Hyundai Custo santer dianggap sebagai calon pesaing dominasi Kijang Innova. Hal ini karena tak hanya soal dimensinya yang mirip, tapi juga dengan kapasitas mesinnya.Selain itu, yang tak kalah serius adalah Hyundai. Diam-diam, produsen asal Korea Selatan ini sedang menyiapkan senjata andalan barunya, apalagi Hyundai sudah menanamkan uang triliunan membangun pabrik di Indonesia. PT BESTPROFIT FUTURES


Hyundai Custo (Foto: Hyundai Beijing)Foto: Hyundai Custo (Foto: Hyundai Beijing)
Hyundai Custo (Foto: Hyundai Beijing)

Hyundai Custo memiliki panjang 4.950 mm--lebih panjang dari Innova yang hanya 4.735 mm. Sedangkan lebarnya 1.850 mm, dan tinggi 1.730 mm. Sedangkan Innova lebar 1.830 mm, dan tinggi 1.795 mm, hampir mirip dimensinya.

Namun, Hyundai Custo dibekali beberapa fitur premium, di antaranya layar hiburan berukuran 10,4 inci, sunroof, ambient light, kursi berventilasi dengan fitur pijat, dan kontrol iklim dua zona. MPV akan tersedia dalam konfigurasi enam, tujuh dan delapan kursi.

Saat ini Hyundai Custo baru akan dipasarkan di China. Dalam waktu dekat mobil ini bakal dipersenjatai mesin turbo 1.5 liter T-GDI yang sanggup memuntahkan tenaga 170 hp. Tenaga tersebut disalurkan melalui gearbox kopling ganda 7-percepatan.

Sementara opsi dapur pacu lain yang jadi pertimbangan ialah mesin 2.0 liter T-GDI turbo bensin yang menghasilkan 236 hp dengan gearbox otomatis 8-percepatan.

Belum ada keterangan resmi kapan Hyundai Custo meluncur. Namun MPV premium ini diprediksi bakal melantai dalam ajang Chengdu Auto Show yang digelar pada Agustus 2021. BPF

Hyundai sempat buka suara mengenai rencana peluncuran produk baru sebagai konsekuensi dari investasi baru mereka di Indonesia. Pabrikan asal Korea Selatan itu sudah merealisasikan investasi sebesar US$ 1,5 miliar di Indonesia.

Salah satu rencana adalah produksi mobil anyar dengan fokus di pengembangan mobil listrik. Namun, besarnya pasar mobil berbahan bakar bensin atau konvensional di Indonesia saat ini juga tidak bisa dipandang sebelah mata. Hyundai juga bakal masuk ke dalam pasar ini, salah satunya mengambil pasar mobil MPV .

"Iya MPV-nya mungkin tahun depan kali," kata Vice President of Hyundai Motor Asia-Pacific Hong Kong, Lee Kang Hyun kepada CNBC Indonesia, Jumat (16/7/21).

Sumber:Jakarta, CNBC Indonesia

Monday, August 9, 2021

Kabar Baik dari Raja Salman, Arab Mulai Terima Request Umrah

 Umat Muslim mengelilingi Ka'bah, saat menjalani ibadah Umrah, di kota suci Muslim di Mekah, Arab Saudi. (AP/Amr Nabil) Foto: Umat Muslim mengelilingi Ka'bah, saat menjalani ibadah Umrah, di kota suci Muslim di Mekah, Arab Saudi. (AP/Amr Nabil)

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi mengumumkan akan menerima permintaan umrah bagi peziarah untuk melakukan ritual Islam, serta mengunjungi dan berdoa di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi mulai dari hari ini, Senin (9/8/2021).


PT BESTPROFIT

Kantor berita negara SPA melaporkan jika penerbitan izin umrah akan melalui aplikasi "Eatmarna" dan "Tawakkalna". Nantinya kementerian menargetkan 60.000 peziarah yang didistribusikan selama delapan periode operasional, sehingga kapasitas menjadi dua juta peziarah per bulan. BEST PROFIT
BESTPROFIT

Wakil Menteri Haji dan Umrah, Abdulfattah bin Sulaiman Mashat, menjelaskan kementerian bekerja dalam koordinasi dengan otoritas lain sebelum musim umrah mendatang. Ini dilakukan guna menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi para jemaah selama perjalanan mereka.

Vaksinasi Covid-19 juga masih menjadi prasyarat untuk melaksanakan umrah dan berziarah serta shalat di dua masjid suci tersebut, terutama bagi warga sekitar.

Sementara peziarah yang datang dari luar negeri harus menunjukkan sertifikat resmi vaksinasi dari negaranya, selain vaksin dari daftar vaksin yang disetujui oleh Arab Saudi. Kedatangan mereka juga harus mematuhi prosedur karantina institusional.

Abdulfattah menyatakan jumlah penumpang angkutan antar jemput tidak akan melebihi 50% dari kapasitasnya. Mereka juga akan tetap menjaga jarak aman di dalam, dan memastikan izin jemaah yang dikeluarkan melalui aplikasi sebelum diizinkan naik.
PT BESTPROFIT FUTURES

Sementara itu, dikutip dari Arab News, Kepresidenan Umum Urusan Dua Masjid Suci mengatakan telah menyelesaikan persiapan organisasi untuk menerima jemaah dari luar Kerajaan di Masjidil Haram mulai hari Senin.

Wakil Sekretaris Jenderal untuk Urusan Masjidil Haram, Dr. Saad bin Mohammed Al-Muhaimid, mengatakan persiapan ini termasuk mengatur titik masuk-keluar dan  mempersiapkan semua koridor, halaman serta alun-alun sebelum masuknya jamaah.
BPF
Saad mengatakan semua pemimpin lapangan di Masjidil Haram akan memantau dan mengevaluasi rencana operasional dan menyediakan lingkungan yang aman. Sumber :

Jakarta, CNBC Indonesia

Wednesday, August 4, 2021

Tiba-tiba Muncul Kota Baru di Pinggir DKI Jakarta

 Proggres Proyek PIK2 - Periode Juni 2021 (Ist Tangkapan Layar Youtube/PIK2 Sedayu Indo city) Foto: Proggres Proyek PIK2 - Periode Juni 2021 (Ist Tangkapan Layar Youtube/PIK2 Sedayu Indo city)

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Proyek PIK2 di Dadap, Kosambi, Tangerang, Banten ternyata mulai terlihat progresnya. Proyek kota baru yang dibangun seolah 'senyap' ini terhubung dengan jembatan megah dengan pulau reklamasi Pulau C dan D di Kamal Muara Jakarta Utara. 

PT BESTPROFIT

Proyek kota baru pinggir Jakarta ini sudah dikerjakan sejak 2018 ini begitu pesat perkembangannya. Kini berbagai fasilitas sedang dikerjakan dan sebagian sudah selesai, antara lain yang fenomenal barisan pantai berpasir putih di kawasan Dadap.


Kawasan ini akan disulap menjadi pusat kegiatan bisnis dan hunian, mencakup rumah, apartemen, kavling rumah, kavling komersial, ruko, soho, gudang. Dahulu kawasan ini hanya rawa-rawa dan tambak-tambak ikan tepi pantai yang kosong tanpa bangunan, tapi dalam waktu dekat disulap jadi kota baru. Salah satu ikonnya adalah tower perkantoran 29 lantai Multikon Menara Syariah. BEST PROFIT


Kedua grup besar ini berkolaborasi dalam pengembangan proyek PIK2. PIK2 adalah pengembangan besar-besaran yang akan mencapai sekitar 2.650 BESTPROFIT

 hektare.Pengembangan ini adalah Agung Sedayu Group, dalam laman resminya, dikutip Rabu (3/8/2021) perusahaan menyebutkan kawasan yang mereka kembangkan PIK2 sebagai "The New Jakarta City" yang merupakan kerja sama Agung Sedayu Group & Salim Group. PIK2 adalah pengembangan besar yang menghubungkan negara Indonesia dengan seluruh dunia.

Proggres Proyek PIK2 - Periode Juni 2021 (Ist Tangkapan Layar Youtube/PIK2 Sedayu Indo city)Foto: Proggres Proyek PIK2 - Periode Juni 2021 (Ist Tangkapan Layar Youtube/PIK2 Sedayu Indo city)
Proggres Proyek PIK2 - Periode Juni 2021 (Ist Tangkapan Layar Youtube/PIK2 Sedayu Indo city)

Perseroan mengklaim PIK2 akan menjadi pusat kekuatan ekonomi yang memiliki daya tarik yang kuat bagi peluang dan investasi yang menguntungkan dalam berbagai pengembangan properti. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

Calon kawasan kota baru ini berlokasi kurang lebih 7 menit dari Bandara Internasional Soekarno-Hatta, jaraknya lebih dekat ke bandara daripada PIK1. Lokasi PIK2 terhubung dengan jembatan pulau reklamasi.

Sumber : Jakarta, CNBC Indonesia

Tuesday, August 3, 2021

Sri Mulyani sampai Para Ilmuwan Takut akan Ancaman Baru Ini

 INFOGRAFIS, Lebih Ngeri dari Covid, Bumi Mendekati Titik Krisi Iklim Foto: Infografis/ Krisis Iklim/ Edward Ricardo

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Dunia saat ini masih dicekam kekhawatiran dan disibukkan oleh penanganan pandemi Covid-19. Namun, banyak yang abai bahwa ada "pandemi" yang menjangkiti bumi dan memiliki efek mematikan bagi manusia seperti Covid-19, yakni perubahan iklim. 

PT BESTPROFIT

Adalah Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati yang menyatakan bahwa ada ancaman lain yang saat ini mengancam warga negara seluruh dunia, yang dampaknya sama besarnya dengan pandemi Covid-19.

BEST PROFIT


"Climate change adalah global disaster yang magnitude-nya diperkirakan akan sama seperti pandemi Covid-19," ujarnya dalam ESG (Environmental, Social, and Governance) Capital Market Summit.

Acara tersebut digelar Otoritas Jasa Keuangan (OJK) guna memperingati diaktifkannya kembali pasar modal, bersama self regulatory organization (SRO) seperti PT Bursa Efek Indonesia (BEI), PT Kliring Penjamin Efek Indonesia (KPEI), dan PT Kustodian Sentra Efek Indonesia (KSEI). BESTPROFIT


ESG adalah prinsip investasi yang tidak hanya mengejar keuntungan melainkan berusaha menciptakan nilai keberlanjutan dari aspek lingkungan, sosial, dan tata kelola yang baik. Isu ini pertama kali diangkat dalam laporan Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) berjudul "Principles for Responsible Investment (PRI)" yang dirilis pada 2006.

Menurut laporan BNP Paribas berjudul "ESG Global Survey 2019", mayoritas pengelola menyatakan akan meningkatkan alokasi dananya ke investasi berprinsip ESG. Hal ini meningkat dibandingkan dengan temuan survei pada tahun-tahun sebelumnya, yang menunjukkan kian tingginya kepedulian investor dengan isu lingkungan.

Dalam forum investasi mawas lingkungan tersebut, Sri Mulyani menyebutkan bahwa kesamaan bencana pandemi dan bencana perubahan iklim terletak pada dampaknya yang luas dan bisa menerpa seluruh negara, serta memicu kematian masif jika tidak ditangani dengan tepat. PT BESTPROFIT FUTURES


"Bahkan sama seperti pandemi, negara yang paling tidak siap dari sisi sistem kesehatannya, dari sisi kemampuan fiskalnya, dari sisi disiplinnya dan dari kemampuan untuk mendapatkan vaksin dan melakukan vaksinasi mereka mungkin akan terkena paling berat dampaknya," kata dia.Namun keduanya berbeda dalam hal mitigasi. Covid-19 muncul tanpa peringatan, tak ada yang bisa memprediksi pola dan alur penyebarannya. Sementara itu, perubahan iklim adalah ancaman yang sudah diprediksi dan diperingatkan oleh para ilmuwan di berbagai negara.

Sayangnya, aspek mitigasi ini belum terejawantah dalam perubahan kebiasaan kita. Jika warga dunia kini terbiasa dengan social distancing dan protokol kesehatan, maka perubahan iklim belum berujung pada perubahan kebiasaan pola konsumsi energi dan sumber daya lainnya.

Di satu sisi masyarakat belum terbiasa dengan diet emisi karbon, atau inisiatif untuk mengurangi aktivitas polusi, di sisi lain mayoritas negara di seluruh dunia belum melakukan perubahan kebijakan yang drastis untuk membuat aktivitas industri dan bisnis menjadi lebih ramah lingkungan. BPF

Bagi Indonesia, desakan untuk melakukan kebijakan pencegahan pemanasan global tidak lagi bisa ditawar, terutama karena riset menunjukkan bahwa Republik ini ternyata terposisi sebagai negara yang paling rentan dengan efek perubahan iklim.

Sumber  :Jakarta, CNBC Indonesia

Monday, August 2, 2021

Hasil Administrasi CPNS 2021 Diumumkan Hari Ini, Cek di Sini!

 Tes CPNS di Tengah Pandemi (CNBC Indonesia/ Andrean Kristianto) Foto: Tes CPNS di Tengah Pandemi (CNBC Indonesia/ Andrean Kristianto)

BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja telah resmi ditutup pada 26 Juli 2021. Saat ini peserta hanya tinggal menunggu pengumuman hasil seleksi administrasi. 

PT 


Hasil seleksi administrasi akan diumumkan pada 2-3 Agustus 2021. Pengumuman hasil seleksi administrasi bisa dilihat oleh peserta melalui portal https://sscasn.bkn.go.id/ dengan masuk ke akun masing-masing.

Jika peserta lolos pada tahap administrasi maka sistem SSCASN akan langsung menyampaikan kelulusan di saat login akun. Setelah itu peserta bisa mencetak kartu ujian untuk ikut tahap selanjutnya. PT BESTPROFIT

BEST PROFIT


Tahap lanjutan adalah Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) yang dilaksanakan pada 25 Agustus-4 Oktober 2021. Pelaksanaan akan dilakukan secara fisik yang jadwalnya diberikan oleh BKN melalui akun masing-masing peserta. BESTPROFIT


Masa sanggah berlangsung pada 4-6 Agustus 2021 dan waktu bagi instansi untuk menjawab masa sanggah pada 4-13 Agustus 2021. Kemudian pengumuman hasil dilakukan pada 15 Agustus 2021.Namun, jika peserta merasa keberatan atau tidak puas dengan hasil seleksi administrasi maka diberikan masa sanggah selama tiga hari oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN). PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

- Pengumuman seleksi ASN: 30 Juni-14 Juli 2021Berikut jadwal lengkap seleksi CPNS dan CPPPK 2021:

- Pendaftaran seleksi ASN: 30 Juni-26 Juli 2021
- Pengumuman hasil seleksi administrasi: 2 Agustus - 3 Agustus 2021
- Masa sanggah: 4-6 Agustus 2021
- Jawab sanggah: 4-13 Agustus 2021
- Pengumuman pasca sanggah: 15 Agustus 2021
- Pelaksanaan SKD: 25 Agustus-4 Oktober 2021
- Pelaksanaan Seleksi Kompetensi PPPK Non-guru: Setelah pelaksanaan SKD selesai di masing-masing titik - Pengumuman hasil SKD: 17-18 Oktober 2021
- Persiapan pelaksanaan SKB: 19 Oktober-1 November 2021
- Pelaksanaan SKB: 19 Oktober-1 November 2021
- Penyampaian hasil integrasi SKD dan SKB serta seleksi PPPK Non-guru: 15-17 Desember 2021
- Pengumuman kelulusan: 18-19 Desember 2021
- Masa sanggah: 20-22 Desember 2021
- Jawab sanggah: 20-29 Desember 2021
- Pengumuman pasca sanggah: 30-31 Desember 2021
- Pengisian DRH: 1-18 Januari 2022
- Usul penetapan NIP/NI PPPK: 19 Januari-18 Februari 2022

SUMBER :Jakarta, CNBC Indonesia

Wednesday, July 28, 2021

Fenomena WN China Berbondong-bondong Pergi dari RI per 1 Juli

 Warga Negara Asing (WNA) tiba dibandara Soekarno Hatta Terminal 3, Tangerang, Banten, Kamis (22/7/2021). Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly merevisi aturan dalam Permenkumham Nomor 26 Tahun 2020 tetang Bisa dan izin tinggal dalam masa adaptasi kebiasaan baru. Dengan revisi itu, pemerintah membatasi kedatangan warga negara asing (WNA) selama pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) level 4.(CNBC Indonesia/ Tri Susilo) Foto: Warga Negara Asing (WNA) tiba dibandara Soekarno Hatta Terminal 3, Tangerang, Banten, Kamis (22/7/2021). (CNBC Indonesia/ Tri Susilo)

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI- Fenomena warga negara asing melakukan 'eksodus' demi kembali ke kampung halaman terus terjadi. Setelah warga Jepang dan Arab Saudi, kini warga negara (WN) China juga melakukan hal demikian. 

PT BESTPROFIT

Berdasarkan data data Imigrasi Kelas I Khusus Tempat Pemeriksaan Imigrasi (TPI) Bandar Udara Soekarno-Hatta, ada 2.056 warga China yang keluar dari Indonesia sejak 1 Juli hingga 23 Juli 2021.

 BEST PROFIT

"Alasan kepergian kami tak mengetahui," kata Kabid Tikim Imigrasi Bandara Soekarno-Hatta Sam Fernando kepada CNBC Indonesia, Selasa (27/7/2021).

Hal serupa juga terjadi pada WN Jepang yang tercatat sebanyak 2.387 orang meninggalkan RI. Berikutnya adalah Korea Selatan (1.537), Amerika Serikat (1.280), Prancis (794), Inggris (664), Rusia (644), Jerman (563), Belanda (475), Arab Saudi (455), dan India (449). BESTPROFIT


Sejumlah warga negara Asia Tenggara juga tercatat. Di mana 353 warga Filipina telah meninggalkan Indonesia, diikuti oleh Thailand (207), Malaysia (295), dan Singapura (112).

Perlu diketahui, sejauh ini belum terdengar pengumuman resmi dari China yang meminta warganya angkat kaki dari Indonesia. Ini berbeda dengan sejumlah perusahaan Jepang atau pemerintah Arab Saudi yang secara khusus meminta warganya segera meninggalkan RI. PT BESTPROFIT FUTURES


Kemarin, ada pertambahan 45.203 kasus baru Covid-19 di Indonesia. Jumlah tersebut meningkat signifikan dibandingkan dengan kemarin yang tercatat 28.228 kasus. Dengan pertambahan tersebut maka total kasus di Indonesia secara keseluruhan adalah 3,239 juta.Kekhawatiran akan kasus Covid-19 menjadi penyebab. Ini seiring dengan munculnya varian Delta yang sangat mudah menular, ditambah penuhnya fasilitas medis dan kurangnya oksigen di rumah sakit.

Sementara itu kasus kematian bertambah 2.069 orang dalam sehari sehingga total menjadi 86.835 kasus. Adapun kasus kesembuhan bertambah 47.128 orang sehingga menjadi 2,596 juta orang. BPF

Hingga hari ini kasus aktif Covid-19 di Indonesia bertahan di angka 556.281 pasien. Kasus aktif merupakan pasien yang masih menjalani isolasi mandiri ataupun perawatan di rumah sakit hingga saat ini.

Sumber :Jakarta, CNBC Indonesia