Foto: Koin Dinar (REUTERS/Nir Elias)
- Koin dinar dan dirham sempat beredar di Indonesia dalam beberapa tahun terakhir. PT Aneka Tambang (Antam) Tbk menjual kedua koin tersebut.
Dinar dan dirham memang dikenal sebagai alat perdagangan resmi yang paling stabil dan sesuai syariah sejak berabad-abad lamanya. Selain itu dapat juga digunakan untuk pembayaran zakat, alat investasi atau simpanan, dan mahar. PT BESTPROFIT
Tetapi untuk di Indonesia koin tersebut bukan digunakan untuk alat pembayaran melainkan investasi atau collectible item (barang koleksi). BEST PROFIT
Dinar merupakan koin yang berbahan dasar emas, sedangkan dirham perak. PT Antam sebelumnya menjual koin dinar dengan kemurnian 99,99% dan 91,7%. Namun, semenjak Februari 2021 lalu, di website resmi PT Antam, logammulia.com, tidak lagi menjual dinar maupun dirham.
Sebelum tidak tersedia lagi di situs tersebut, di Indonesia sempat dihebohkan dengan pasar Muamalah Depok, Jawa Barat, yang menggunakan dinar dan dirham sebagai alat transaksi jual beli.
Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri akhirnya menangkap pendiri Pasar Muamalah Zaim Saidi pada awal Februari 2021. BESTPROFIT
Seperti disebutkan sebelumnya, karena berbahan dasar emas harga koin dinar pun akan berfluktuasi. Biasanya mengikuti arah pergerakan emas dunia.Meski PT Antam sudah tidak menjual lagi koin dinar dan dirham, tetapi saat ini masih banyak diperdagangkan di marketplace.
Harga emas dunia sendiri saat ini sedang kesulitan untuk menajak dan cenderung berkonsolidasi setelah sebelumnya bergerak bak roller coaster. PT BESTPROFIT FUTURES
BPFPada 8 Maret lalu harga emas pernah mencapai level US$ 2.069/troy ons. Level tersebut sedikit lagi mencapai rekor tertinggi sepanjang masa di kisaran US$ 2.072/troy ons yang dicapai pada 7 Agustus 2020 lalu.
Pada perdagangan Selasa (5/4/2022), pukul 16:33 WIB, emas dunia diperdagangkan di kisaran US$ 1.929/troy ons, turun 0,18% dari hari sebelumnya.
Namun, dalam sepekan saja emas kemudian ambrol hingga ke bawah US$ 1.900/troy ons. Sejak saat itu emas berkonsolidasi alias naik turun di dekat level tersebut.
Analis dari RJO Futures Frank Cholly mengatakan melihat pergerakannya di kuartal II-2022 bisa mencapai lagi level US$ 2.000/troy ons, sebab sebelum menguat emas dikatakan berkonsolidasi terlebih dahulu. PT BESTPROFIT FUTURES
BPF"Emas memiliki kecenderungan melakukan banyak konsolidasi sebelum kembali melesat naik. Kita melihat reli yang bagus di Februari sampai pertengahan Maret. Sekarang emas sedikit mengalami koreksi," kata Cholly sebagaimana dilansir Kitco, Jumat (1/4/2022).
Menurutnya pasar melihat bottom emas saat ini berada di level tertinggi pertengahan November tahun lalu di kisaran US$ 1.876/troy ons. Kemudian banyak bergerak di kisaran US$ 1.900 - US$ 1.925/troy ons, emas diperkirakan akan berkonsolidasi di kisaran dasar hingga ke level tersebut sebelum kembali melesat.
"Jika kita melihat emas mampu menembus US$ 1.950 - US$ 1.975/troy ons dengan bagus, maka kita bisa melihat emas dengan mudah menembus US$ 2.000/troy ons di kuartal II-2022," tambahnya.
Jika prediksi tersebut jitu, dan harga emas dunia kembali ke atas US$ 2.000/troy ons, harga koin dinar tentunya juga akan ikut menanjak. Sekali lagi, koin dinar atau dirham digunakan untuk tujuan investasi dan collectible item (barang koleksi), bukan merupakan alat pembayaran
Jakarta, CNBC Indonesia.
No comments:
Post a Comment