Monday, August 31, 2020

Potensi Resesi AS Dorong Penguatan Nilai Tukar Rupiah

 Potensi Resesi AS Dorong Penguatan Nilai Tukar Rupiah

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Kepala Riset Monex Investindo Futures Ariston Tjendra memprediksi pergerakan nilai tukar rupiah awal pekan ini bisa menguat terhadap dolar AS. PT BESTPROFIT

Menurut pengamatannya, nilai tukar rupiah mungkin masih akan mendapatkan sentimen positif dari indikasi kebijakan pelonggaran moneter yang lebih lama dan mungkin lebih agresif dari Bank Sentral AS untuk membantu pemulihan ekonomi AS. BEST PROFIT

Hal ini lanjutnya, seperti yang diungkapkan Gubernur The Fed dalam pidato di pertemuan online para pejabat bank sentral dunia Kamis pekan lalu. BESTPROFIT

Ia menambahkan, sikap The Fed ini mendorong pelemahan nilai tukar dolar AS dan bisa membantu penguatan aset berisiko termasuk rupiah. PT BESTPROFIT FUTURES

Di sisi lain, tutur Ariston, penguatan nilai tukar rupiah terhadap dolar AS bisa tertahan karena kekhawatiran potensi resesi dan penularan covid-19 yang meninggi. BPF

"Potensi penguatan rupiah terhadap dolar AS hari ini di kisaran Rp 14.550 - Rp 14.750," ujar Ariston dalam riset hariannya, Senin (31/8/2020). PT BESTPROFIT FUTURES HEAD OFFICE

Berdasarkan data Bloomberg pergerakan rupiah pada Jumat pekan kemarin (28/8/2020) berada di level Rp 14.632 per dolar AS. Level itu menguat dibanding pergerakan kamis sebelumnya di level Rp 14.660 per dolar AS.

Sementara itu, berdasarkan kurs tengah Bank Indonesia, rupiah pada Jumat pekan kemarin berada di level Rp 14.702 per dolar AS. Posisi itu menguat dibandingkan pada Kamis sebelumnya yang di level Rp 14.714 per dolar AS.



Sumber : suara.com

Friday, August 28, 2020

Jangan Harap Dapat Rp 600 Ribu Jika Tak Bayar Iuran BPJS Ketenagakerjaan

 Jangan Harap Dapat Rp 600 Ribu Jika Tak Bayar Iuran BPJS Ketenagakerjaan

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Presiden Joko Widodo (Jokowi) hari ini resmi meluncurkan bantuan Pemerintah untuk subsidi gaji atau upah Rp 600 ribu untuk pekerja atau buruh yang bergaji di bawah Rp 5 juta di Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (27/8/2020). PT BESTPROFIT

"Hari ini, dilengkapi lagi yang namanya subsidi gaji. Totalnya yang nanti akan diberikan adalah (untuk) 15,7 juta pekerja (masing-masing) Rp 2,4 juta. Diberikan kepada para pekerja yang terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan yang perusahaannya rajin membayar iuran Jamsosteknya. Artinya ini kita berikan sebagai sebuah penghargaan / reward para pekerja yang perusahaannya patuh membayar iuran BPJS Ketenagakerjaan," kata Jokowi. BEST PROFIT

Ia melanjutkan, hari ini bantuan diluncurkan untuk 2,5 juta pekerja. Ia berharap di bulan September 2020 akan tersalur untuk keseluruhan target 15,7 juta pekerja. BESTPROFIT

Presiden menyebut beberapa profesi yang akan mendapatkan bantuan ini seperti pekerja honorer termasuk guru honorer, petugas pemadam kebakaran, karyawan hotel, tenaga medis perawat, dan petugas kebersihan selama perusahaan mereka aktif membayar iuran BPJS Ketenagakerjaan hingga Juni 2020. PT BESTPROFIT FUTURES

"Komplit. Siapapun yang membayar iuran BPJS Ketenagakerjaan aktif sampai bulan Juni," tambahnya. BPF

Presiden berharap, bantuan subsidi gaji ini akan meningkatkan konsumsi rumah tangga mereka. PT BESTPROFIT FUTURES HEAD OFFICE

"Kita harapkan setelah ini diberikan kepada Bapak-Ibu sekalian, komsumsi rumah tangganya naik," tuturnya.

Sebelumnya, Presiden menyatakan bahwa pemerintah telah memberi stimulus ekonomi untuk bertahan dengan kondisi pandemi Covid-19 seperti bantuan sosial (bansos) tunai Rp 600 ribu/bulan, BLT Desa, subsidi listrik gratis untuk 450 VA, bantuan sembako, Kartu Prakerja untuk yang terkena PHK, Banpres Produktif untuk usaha mikro Rp 2,4 juta yang baru saja diluncurkan 2 hari yang lalu.



Sumber : suara.com

Thursday, August 27, 2020

Tips Meraih Cuan dari Investasi Obligasi

 Tips Meraih Cuan dari Investasi Obligasi

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Salah satu cara meningkatkan aset yang dimiliki adalah melalui investasi di pasar modal. Namun, banyak yang menganggap bahwa investasi di pasar modal hanya berkaitan dengan saham. Padahal, berinvestasi di pasar modal tidak melulu hanya saham tetapi juga bisa melalui instrumen obligasi atau surat utang. PT BESTPROFIT

Berbeda dengan investasi saham, instrumen obligasi tidak mengenal kepemilikan. Obligasi merupakan pinjaman yang diberikan oleh investor kepada suatu perusahaan atau pemerintah sebagai penerbit surat utang. Dengan nominal dan waktu jatuh tempo tertentu. Meski memiliki tanggal jatuh tempo, obligasi tetap bisa diperjualbelikan melalui pasar obligasi. BEST PROFIT

Imbal hasil investasi obligasi yang berada di atas deposito membuat instrumen ini menjadi pilihan yang menarik. Dengan tingkat keamanan yang tinggi terutama untuk obligasi negara, kamu bisa mendapatkan pokok investasi dan kupon (bunga) yang akan diterima secara berkala. Selain itu kamu bisa mendapatkan imbal hasil (capital gain) melalui perdagangan obligasi di pasar sekunder. BESTPROFIT

Adanya imbal hasil dan pendapatan tetap melalui kupon yang diterima secara berkala membuat obligasi menjadi instrumen investasi yang stabil dan menjanjikan. Kamu jadi bisa membuat perencanaan keuangan secara matang untuk berbagai kebutuhan seperti untuk dana pendidikan, liburan dan belanja barang impian. PT BESTPROFIT FUTURES

Agar mendapatkan manfaat maksimal dan meraih lebih banyak cuan dari berinvestasi obligasi, kamu bisa mempraktekkan beberapa tips berikut. BPF

1. Pilih waktu tepat untuk bertransaksi
Investasi obligasi di pasar sekunder memberi kesempatan pada kamu untuk melakukan transaksi jual dan beli obligasi kapan saja dan di mana saja. Kamu bisa mengatur sendiri kapan harus membeli dan kapan harus menjual obligasi yang dipegang. Investasi obligasi memiliki potensi untuk mendapatkan keuntungan yang disebut sebagai capital gain dari transaksi di pasar sekunder. PT BESTPROFIT FUTURES HEAD OFFICE

Sebagai contoh, kamu membeli obligasi di pasar perdana senilai Rp 5 juta dengan harga 100%. Kemudian, kamu menjual obligasi tersebut di pasar sekunder dengan harga 105% persen. Keuntungan tersebut bisa terus digandakan apalagi kamu bisa melakukan transaksi jual dan beli dengan perhitungan yang tepat. Namun, bila menginginkan keuntungan yang stabil kamu bisa menyimpan obligasi tersebut untuk mendapatkan pendapatan tetap dari kupon (bunga).

2. Ikuti rate suku bunga
Saat berinvestasi obligasi, kamu harus ingat bahwa harga obligasi selalu berbanding terbalik dengan nilai suku bunga dan imbal hasil (yield) obligasi. Harga obligasi bisa naik dan turun karena berbagai faktor seperti suku bunga.

Ketika suku bunga naik harga obligasi turun, demikian sebaliknya. Karena itu kamu perlu menentukan waktu yang tepat dalam melakukan transaksi jual beli obligasi di pasar sekunder. Perubahan suku bunga biasanya juga akan berpengaruh terhadap imbal hasil atau yield.Maka, apabila harga obligasi turun maka yield obligasi akan meningkat.

3. Pilih penerbit terpercaya
Obligasi atau surat utang bisa saja diterbitkan oleh perusahaan atau juga pemerintah melalui Surat Utang Negara. Dibanding obligasi korporasi, obligasi yang dikeluarkan pemerintah relatif lebih aman karena dijamin oleh Undang-Undang. Obligasi pemerintah juga menjanjikan imbal hasil yang tinggi dengan suku bunga yang kompetitif.

Ada beberapa jenis obligasi yang dikeluarkan oleh negara yaitu obligasi konvensional seperti Obligasi Negara Ritel atau ORI dan obligasi syariah yang dikenal dengan SUKUK. ORI dan SUKUK merupakan salah satu instrumen Surat Berharga Negara (SBN) yang ditawarkan kepada perseorangan Warga Negara Indonesia. Dana yang terkumpul melalui penjualan ORI biasanya digunakan untuk pembiayaan proyek pembangunan atau proyek strategis pemerintah dan menutup defisit anggaran tahun berjalan.

4. Lakukan investasi online
Untuk memudahkan dan berinvestasi obligasi, kamu bisa memanfaatkan layanan transaksi obligasi online seperti fitur obligasi pasar sekunder yang disediakan oleh digibank by DBS. Layanan obligasi pasar sekunder memberi kamu kesempatan untuk memesan, membayar, dan membuat Single Investor Identification (SID) yang dibutuhkan untuk investasi, mengecek profil risiko, dan menjual surat berharga yang kamu miliki secara online.

Investasi obligasi melalui aplikasi digibank by DBS memungkinkan kamu melakukan transaksi di mana dan kapan saja tanpa terikat ruang dan waktu. Bagi kamu yang belum memiliki aplikasi, segeralah download dan login di aplikasi digibank by DBS. Setelah mengisi data pribadi dan mendapatkan SID kami selanjutnya sudah bisa melakukan pemesanan SBN dan menjualnya kapanpun kamu mau.

Investasi Obligasi Mudah dan Praktis dengan digibank by DBS
Ada banyak keuntungan yang bisa kamu dapatkan dengan melakukan pembelian SBN di Aplikasi digibank by DBS. Selain mudah dan menghemat waktu, kamu hanya butuh satu Aplikasi digibank by DBS untuk melakukan rangkaian pemesanan, pembelian, dan pencairan Obligasi.

Kamu juga bisa mendapatkan informasi yang akurat dan tepat mengenai berbagai jenis seri SBN yang tersedia. Kamu bisa mengecek periode dan imbal hasil yang dijanjikan untuk setiap seri obligasi dari fact sheet website atau Memorandum Informasi sebelum membeli produk SBN yang diinginkan.

Di digibank by DBS kamu bisa melakukan investasi minimal dengan keuntungan maksimal mulai dari Rp 1 juta untuk seri FR dan minimal USD100 untuk seri INDON. FR merupakan seri obligasi Negara dengan mata uang IDR Konvensional seperti FR 64, FR 72, dan FR 79. Sedangkan INDON merupakan seri Obligasi Negara dengan mata uang USD seperti seri INDON 43, INDON 47N, INDON 49N, dan INDON 50 N.

Segala kemudahan dan kenyamanan berinvestasi obligasi akan kamu dapatkan dengan memaksimalkan fitur investasi obligasi pasar sekunder yang ada di aplikasi digibank by DBS. Bagaimana, apakah masih ragu untuk mulai berinvestasi obligasi? Yuk mari berinvestasi untuk masa depan lebih pasti. 



Sumber : suara.com

Wednesday, August 26, 2020

Media Cetak Mulai Ditinggalkan, Masyarakat Beralih ke Media Online

 Media Cetak Mulai Ditinggalkan, Masyarakat Beralih ke Media Online

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Perusahaan Informasi dan Pengukuran Global Nielsen mengeluarkan hasil risetnya bahwa di Indonesia, saat ini pembaca media online digital sudah lebih banyak ketimbang media cetak. PT BESTPROFIT

Jumlah pembeli koran terus merosot dalam empat tahun terakhir karena masyarakat beranggapan bahwa informasi seharusnya bisa didapat secara gratis. BEST PROFIT

"Di Indonesia saat ini pembaca media digital sudah lebih banyak ketimbang media cetak," kata Executive Director Nielsen Media Hellen Katherina, Selasa (25/8/2020). BESTPROFIT

Jumlah pembeli koran yang terus merosot karena masyarakat beranggapan bahwa informasi seharusnya bisa didapat secara gratis. PT BESTPROFIT FUTURES

Saat ini masyarakat cenderung membaca koran di kantor, sekolah, dan perpustakaan, sehingga tak perlu mengeluarkan biaya. BPF

Data surveinya menunjukkan, jumlah pembaca media online mencapai hingga 6 juta orang, atau jauh lebih banyak dibandingkan pembaca media cetak yang hanya sebanyak 4,5 juta orang. PT BESTPROFIT FUTURES HEAD OFFICE

Disebutkan, media cetak hanya menjadi pilihan kelima masyarakat untuk mendapatkan informasi dengan penetrasi sebesar 8 persen.

"Urutan pertama ditempati televisi dengan 96 persen, diikuti papan iklan di jalanan 52 persen, penggunaan internet sebesar 43 persen dan radio sebanyak 37 persen," ucap Hellen.



Sumber : suara.com

Tuesday, August 25, 2020

4 Syarat Daftar Penukaran Uang Rp 75.000 Secara Kolektif

 4 Syarat Daftar Penukaran Uang Rp 75.000 Secara Kolektif

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Bank Indonesia (BI) telah memberikan kesempatan kepada masyarakat yang ingin melakukan pemesanan dan penukaran secara kolektif Uang Peringatan Kemerdekaan 75 Tahun Republik Indonesia (UPK 75 Tahun RI) Rp 75.000. PT BESTPROFIT

Rencananya, pendaftaran dan pemesanan uang kertas khusus itu dibuka pada Selasa (24/8/2020) besok mulai pukul 07.00 WIB. BEST PROFIT

Adapun, terdapat empat persyaratan, bagi masyarakat yang akan melakukan pemesanan dan penukaran UPK 75 Tahun RI secara kolektif yang diantaranya: BESTPROFIT

  1. Warga Negara Indonesia
  2. Memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  3. Minimal mewakili 17 orang
  4. Satu KTP hanya berlaku untuk satu lembar UPK 75 RI.

Sebelumnya, Kepala Departemen Pengelolaan Uang BI Marlison Hakim menjelaskan, penukaran kolektif ini diberikan kepada beberapa kelompok. PT BESTPROFIT FUTURES

Kelompok pertama yaitu pegawai Kementerian, lembaga. Nantinya, pegawai tersebut bisa membawa kolega (teman atau keluarga) secara kolektif minimal 17 orang untuk mendaftar penukaran uang tersebut. BPF

"Untuk Kementerian/Lembaga siapa yang dapat menukar adalah pegawai kementerian lembaga dan dapat menyertakan kolega minimal 17 orang. Jadi satu orang bisa mengajukan permohonan lebih dari satu. Kedua ini instansi termasuk pemda," ujar Marlison dalam konferensi pers secara virtual, Senin (24/8/2020). PT BESTPROFIT FUTURES HEAD OFFICE

Kemudian ketiga, lanjut Marlison, penukaran kolektif juga bisa dilakukan oleh pegawai korporasi mulai dari BUMN hingga swasta.

Dalam hal ini, pegawai tersebut juga bisa menyertakan koleganya minimal 17 orang untuk menukarkan UPK Rp 75.000.

Setelah itu, Keempat, asosiasi juga bisa daftar dalam penukaran uang Rp 75.000. Dan terakhir, sebuah perkumpulan juga bisa mendaftar dalam penukaran UPK.

Adapun, jelas Marlison, perkumpulan yang dimaksud bisa apa saja, misalanya Ikatan Alumni sebuah universitas atau sekolah lainya, atau bisa juga perkumpulan ibu-ibu pengajian dan warga di rukun tetangga (RT)

"Perkumpulan semua bisa masuk termasuk perkumpulan masyarakat di Jakarta," kata dia.




Sumber : suara.com

Monday, August 24, 2020

Harga Emas Antam Masih Gokil, Beli atau Tunggu Koreksi Nih?

 Emas Antam (CNBC Indonesia/ Tri Susilo)

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Saat ini emas menjadi komoditas yang tengah naik daun dan terus melejit harganya. Kondisi ini seiring dengan meningkatnya ketidakpastian global di tengah pandemi Covid-19. PT BESTPROFIT

Ketidakpastian kondisi ekonomi dan ancaman resesi dinilai membuat para investor dan masyarakat ramai-ramai berburu emas dan menjadikan logam mulia ini sebagai investasi yang aman alias safe havenBEST PROFIT

Lalu seperti apakah langkah yang tepat untuk diambil para investor saat ini? beli atau tunggu koreksi dulu? BESTPROFIT

Belakangan masyarakat lebih cenderung memilih investasi emas sesuai kebutuhannya agar bisa di likuidasi sesuai nilainya. Umumnya, mereka memilih emas batangan dari 5 gram, 10 gram hingga 100 gram.VP Precious Metals Sales & Marketing Logam Mulia PT Aneka Tambang Tbk (ANTM), Iwan Dahlan mengatakan bahwa investasi emas masih menjadi primadona. Itu karena, emas biasanya tidak terpengaruh inflasi sehingga lebih terkendali. PT BESTPROFIT FUTURES

"Jadi memang sekarang banyak membeli emas batangan dari 5 gram, 10 gram hingga 100 gram. Jadi ini kan menabung sesuai kemampuan dananya tapi juga melihat dari likuiditasnya," papar Iwan dalam Investime, CNBC Indonesia, dikutip Minggu (23/8/2020). BPF

Untuk pembelian emas dengan gram yang kecil atau di bawah 5 gram juga banyak memiliki peminat. Sementara ada beberapa faktor mengapa harga emas selalu meningkat bahkan hingga saat ini. PT BESTPROFIT FUTURES HEAD OFFICE

"Kita lihat dan berkaca pada sejarah tahun lalu itu di US$1.700/ troy ons bahwa itu ketinggian. Ternyata penyebabnya adalah perang dagang Amerika Serikat dan China yang memanas hingga saat ini," ungkap dia.

Tidak hanya itu, secara tidak langsung pandemi Covid-19 berdampak pada krisis di negara-negara baik di Amerika, Eropa dan negara tetangga juga sudah mulai terkena krisis. Ini akhirnya berpengaruh karena rata-rata mereka akan melindungi cadangan emas negara mereka.

Sementara itu pada dasarnya emas adalah komoditas barang tambang yang mungkin tidak bisa diperbaharui cadangannya. Semakin lama akan semakin tipis persedian dan hal ini berpengaruh terhadap nilai jual-beli.

"Semakin lama dia menambang kadarnya makan akan turun lama emasnya dan biayanya akan tinggi juga. Ini semuanya akan mendukung ke kenaikan harga emas semuanya dimulai dari fundamental ekonomi," papar dia.

Berdasarkan data situs logammulia, harga emas Antam pada perdagangan Sabtu lalu (22/8) mengalami penurunan setelah sempat menguat tipis di hari sebelumnya.

Pada Jumat (21/8/2020) harga emas Antam naik Rp 1.000 menjadi Rp 1.031.000 per gramnya. Lalu pada Sabtu (22/8) harga logam mulia Antam turun Rp 4.000 menjadi Rp 1.027.000/gram.

Penurunan harga logam mulia ini mengekor harga emas dunia. Pada Jumat harga emas dunia turun 0,16%, hari ini giliran harga emas Antam yang terpangkas 0,39%. Sebelumnya saat harga emas global anjlok sampai 3,5% lebih, harga emas Antam juga mengekor ambrol Rp 28.000 per gramnya atau terkoreksi 2,64%.



Sumber : cnbcindonesia.com

Friday, August 21, 2020

Erick Thohir: Kerja Sama Vaksin dengan Sinovac China Saling Untung

 Erick Thohir: Kerja Sama Vaksin dengan Sinovac China Saling Untung

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Menteri BUMN Erick Thohir bersama dengan Menteri Luar Negeri mengadakan pertemuan bilateral dengan State Councilor dan Menteri Luar Negeri Republik Rakyat Tiongkok (RRT) Wang Yi di Sanya, Hainan, serta dengan sejumlah perusahaan farmasi China. PT BESTPROFIT

Pertemuan ini membahas berbagai hal terutama, penguatan kerja sama di bidang vaksin menjadi agenda utamanya. BEST PROFIT

Dalam kerja sama ini, PT Bio Farma (Persero) juga melakukan nota kesepahaman dengan Sinovac terkait dengan transfer pengetahuan soal vaksin. BESTPROFIT

Menurut Erick, kerja sama ini bukan hanya menguntungkan satu pihak, tapi kedua pihak sama-sama mendapatkan keuntungan dengan transfer pengetahuan itu. PT BESTPROFIT FUTURES

"Dalam kunjungan ini kita ingin memastikan transformasi dari industri kesehatan kita, di mana Bio Farma kerja sama dengan sinovac adalah sebuah kerja sama yang win-win menang-menang. Bahwa Bio Farma tak tukang jahit, tapi kesepakatan dengan Sinovac yang ada namanya transfer knowledge, transfer teknologi, ini yang perlu digaris bawahi," ujar Erick dalam konferensi pers secara virtual, Kamis (20/8/2020). BPF

Erick menuturkan penyaluran bahan baku vaksin dari Sinovac akan dimulai pada bulan November mendatang. PT BESTPROFIT FUTURES HEAD OFFICE

Erick menegaskan bahwa kerja sama ini tak sekadar transaksi dari sisi ekonomi, melainkan pula transfer teknologi maupun pengetahuan seperti yang sudah ditandatangani antara Sinovac dengan Bio Farma.

Di kesempatan itu, Indonesia menyampaikan mengenai pentingnya jumlah vaksin yang memadai, tepat waktu, aman dan dengan harga yang terjangkau.

Erick Thohir juga melihat adanya komitmen kuat dari sejumlah industri farmasi China untuk melakukan kerjasama vaksin dengan Indonesia.

Selain pertemuan dengan Sinovac, Indonesia juga tengah menjajaki kerjasama dengan perusahaan farmasi China lainnya, yaitu CanSino Biologics dan Sinopharm.

"Kami di Komite memperbesar dan melakukan berbagai daya upaya untuk mengurangi penyebaran virus sambil terus membangun kemandirian bangsa lewat pengembangan vaksin Merah Putih dan terapi penyembuhan. Sambil menunggu vaksin Merah Putih, vaksin dari negara lain masih dibutuhkan untuk melindungi masyarakat Indonesia agar Kesehatan Pulih, Ekonomi Bangkit," kata Erick.

Erick menyatakan, Indonesia juga terus terbuka dan menjajaki kerjasama internasional lainnya untuk memastikan dan mengakselerasi ketersediaan vaksin Covid-19 yang aman dan efektif di Indonesia.

Kerja sama internasional di bidang vaksin menjadi salah satu dari berbagai berbagai upaya pemerintah dalam menangani pandemi Covid-19, diantaranya melakukan 3T (test, trace, treat), mendorong perubahan perilaku, menyiapkan kemandirian bangsa lewat pengembangan vaksin merah putih, dan terapi penyembuhan, hingga menyiapkan kapasitas produksi dan distribusi di dalam negeri untuk produksi dan vaksinasi massal.




Sumber : suara.com