Tuesday, January 30, 2018

Jokowi: RI Siap Jadi Tuan Rumah Pertemuan Ulama Internasional

Jokowi: RI Siap Jadi Tuan Rumah Pertemuan Ulama Internasional

PT BESTPROFIT - Dalam kunjungan kenegaraan bilateral Presiden Joko Widodo melakukan pertemuan dengan Ketua Dewan Perdamaian Afghanistan Karim Khalili. Pertemuan tersebut digelar di Istana Haram Sarai (Wisma Negara), Kabul, Afghanistan, pada Senin (29/1/2018).
Presiden mengawali pembicaraannya dengan menyampaikan rasa duka mendalam atas tragedi yang terjadi di Kabul beberapa waktu belakangan. Kejadian tersebut sampai merenggut setidaknya puluhan jiwa.
"Saya turut mendoakan agar keluarga dan sahabat yang ditinggal diberi ketabahan. Kekejian ini tidak akan melunturkan semangat kita. Namun, hanya akan semakin memperkuat keinginan untuk menciptakan perdamaian," ucapnya. BEST PROFIT
Dirinya juga berterima kasih atas kunjungan yang dilakukan oleh Ketua Dewan Perdamaian Afghanistan beserta delegasi ke Jakarta beberapa waktu lalu. Melalui kunjungan balasan ini, Presiden Joko Widodo hendak meneguhkan komitmen Indonesia dalam membantu upaya perdamaian di Afghanistan.

"Kunjungan ke Kabul akan saya gunakan untuk meneguhkan komitmen Indonesia membantu peace building di Afghanistan sebagaimana diminta oleh Presiden Afghanistan," ujar Presiden. BESTPROFIT
Kunjungan ini benar-benar dimanfaatkan oleh Presiden untuk melakukan pembicaraan yang lebih detail mengenai langkah yang akan diambil ke depan, termasuk rencana penyelenggaraan pertemuan ulama Internasional.
Presiden juga menyarankan kiranya proses perdamaian bersifat inklusif. Tindak lanjut dari pertemuan ini akan segera ditindaklanjuti di Jakarta.
"Indonesia siap menjadi tuan rumah. Saran saya, pertemuan bersifat inklusif,” ujar Presiden.
Sumber: suara.com

Monday, January 22, 2018

Bawa Pentungan, Ormas Islam Berkelahi dengan Warga Desa di Madura

Bawa Pentungan, Ormas Islam Berkelahi dengan Warga Desa di Madura

BESTPROFIT - Ormas berkedok Islam, LPI berkelahi dengan warga Warga Desa Desa Ponteh, Kecamatan Galis, Kabupaten Pamekasan, Madura. Akibatnya 10 orang terluka. Korban terus bertambah.
Perkelahiran terjadi karena LPI masuk desa itu dengan membawa pentungan dan serbuk cabai. Polisi sudah menyita senjata-senjata mereka.
"Dari pihak warga ada juga yang menjadi korban saat peristiwa bentrok yang terjadi," kata Kasat Reskrim Polres Pamekasan AKP Hari Siswo kepada Antara per telepon, Minggu (21/1/2018) malam. PT BESTPROFIT
Bentrokan itu terjadi, Jumat (19/1/2018) malam. Bentrokan terjadi karena aksi penyisiran yang dilakukan pihak ormas Islam tersebut. Warga desa menentang aksi itu.

BEST PROFIT "Kami telah mengantongi sejumlah barang bukti terkait bentrok yang terjadi di Desa Ponteh, Kecamatan Galis, Pamekasan itu," ujar Hari Siswo.
Kelima orang warga Desa Ponteh, Kecamatan Galis, yang menjadi korban dalam kasus bentrokan itu masing-masing bernama Agus Aini (35), Satruki (45), Hamidi (28), Hamid (28) dan Suramlah (55).
"Kelima orang ini, semuanya warga Dusung Langtolang, Desa Ponteh, Kecamatan Galis," kata Hari Siswo.
Agus Aini mengalami pingsan saat kejadian, karena hendak dibawa paksa oleh pasukan LPI, Satuki mengalami luka memar di kepala bagian atas dan dahi, karena terkena pentungan, sedangkan Hamidi hanya mengalami perih di mata karena tersiram air cabai.
Sementara Hamid, mengalami luka di bagian dada dan Suramlah mengalami "shock" karena pada saat kejadian hampir dipukul oleh kelompok ormas LPI. PT BEST PROFIT
Kasat Reskrim lebih lanjut menjelaskan, pihaknya akan mengusut hingga tuntas kasus kekerasan atas nama agama yang terjadi di Pamekasan tersebut. Karena selain meresahkan masyarakat, juga telah menjadi perhatian pimpinan di tingkat pusat.
"Kasus LPI ini sama halnya dengan mengabaikan peran aparat keamanan dan aparat penegak hukum di negeri ini," ujarnya, menjelaskan.
Sumber: suara.com

Friday, January 19, 2018

Harga emas Antam stagnan di Rp 628.000 per gram


BESTPROFIT - Harga emas batangan di unit bisnis pengolahan dan penjualan PT Aneka Tambang di sentra penjualan Pulogadung tak bergerak dari Rp 628.000. Demikian dikutip dari laman resmi logammulia, Jumat (19/1).
Hari ini, harga emas di Jakarta dijual pada kisaran Rp 628.000 hingga Rp 588.852 per gram. Harga tersebut mulai terbesar untuk ukuran terkecil 1 gram dan harga terkecil untuk ukuran terbesar sebesar 500 gram. PT BESTPROFIT
Sementara itu, harga pembelian kembali atau buyback emas Antam juga stagnan di level Rp 561.000 per gram. BEST PROFIT
Harga emas 1 gram Rp 628.000 (tidak tersedia)
Harga emas 5 gram Rp 2.996.000 (tidak tersedia)
Harga emas 50 gram Rp 29.513.000 (tersedia)
Harga emas 100 gram Rp 58.976.000 (tersedia)
Harga emas 250 gram Rp 143.314.000 (tersedia)
Harga emas 500 gram Rp 294.426.000 (tersedia)

Harga emas tersebut sudah termasuk PPh 22 yaitu 0,9 persen. Sertakan NPWP untuk memperoleh potongan pajak lebih rendah yakni 0,45 persen. PT BEST PROFIT
Sumber: merdeka.com

Thursday, January 18, 2018

Ketua MPR: Istilah Mahar Politik Pojokkan Umat Islam

Ketua MPR: Istilah Mahar Politik Pojokkan Umat Islam

PT BESTPROFIT - Ketua MPR RI Zulkifli Hasan meminta istilah mahar politik tidak lagi digunakan dalam mengistilahkan praktik politik uang. Sebab itu sama saja memojokkan Islam.
"Bahasa mahar itu kan seolah memojokkan umat Islam. Sebut saja suap politik," kata Zulkifli Hasan di Jawa Barat, Kamis (18/1/2018). BEST PROFIT
Zulkifli yang juga merupakan Ketua Umum Partai Amanat Nasional mengklaim di partainya pun tidak ada suap politik. Dia menekankan partai harus transparan dalam pendanaan politiknya. BESTPROFIT
"Seperti PAN, kegiatan acaranya itu dibiayai kader-kader PAN sendiri. Kalau ada kandidat calon kepala daerah yang di usung mau ikut bantu silakan, terbuka, kita informasikan kepada publik," kata dia. PT BEST PROFIT

Belakangan istilah mahar politik kembali mencuat menjelang perhelatan Pilkada serentak 2018. Isu politik uang mengemuka dipicu batalnya beberapa calon kepala daerah untuk diusung partai politik.
Sumber: suara.com

Wednesday, January 17, 2018

Ini Ulasan Pakar Konstruksi ITB Soal Runtuhnya Selasar Gedung BEI

Ini Ulasan Pakar Konstruksi ITB Soal Runtuhnya Selasar Gedung BEI

PT BESTPROFIT - Pakar konstruksi Institute Teknologi Bandung, Dradjat Hoedajanto mengatakan bahwa penyebab ambruknya selasar Gedung Bursa Efek Indonesia, di Jakarta, Senin (15/1/2018) bisa bermacam-macam. Pemerintah Pusat dan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta harus membentuk tim gabungan untuk mengusutnya.
"Pertama bisa jadi ada kesalahan dalam proses perencanaan sejak awal. Kedua, ada kesalahan dalam proses pelaksanaan pembangunan gedung tersebut. Ketiga, bisa jadi ada kesalahan dalam materi bangunan yang dibutuhkan sesuai spesifikasinya. Keempat, bisa jadi ada kelebihan beban dari kesanggupan selasar bangunan tersebut. Kelima, bisa jadi karena beberapa kali gempa kecil yang merubah susunan konstruksi gedung tersebut," kata Drajat saat dihubungi Suara.com, Rabu (17/1/2018). BEST PROFIT
Ia menjelaskan bahwa diperlukan investigasi yang mendalam terkait penyebab runtuhnya selasar Gedung BEI tersebut. Usia gedung BEI menurutnya sudah lebih dari 20 tahun. Namun hal itu seharusnya tidak terjadi jika selama ini proses perawatan gedung secara rutin dilakukan dengan maksimal.
BESTPROFIT "Seharusnya ini terjadi. Walaupun menurut pengalaman saya, masalah seperti ini biasanya terjadi karena kombinasi beberapa masalah, tidak hanya satu masalah," ujarnya.


Drajat mendesak Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) berkolaborasi dengan Pemprov DKI Jakarta untuk mengusut penyebab musibah tersebut. Apalagi pemerintah bertanggung jawab terhadap keselamatan warga di gedung-gedung publik. "Seharusnya ada kolaborasi berbagai stake holder yang terkait agar penyelidikan berjalan maksima," tutupnya.
Mengacu Laporan Kajian Teknis Pendahuluan Kegagalan Bangunan Gedung Tower II Gedung Bursa Efek Indonesia, Senin (15/1/2018), dugaan sementara dari hasil pemeriksaan, konsentrasi beban terkumpul pada satu titik di Selasar mengakibatkan salah satu penggantu terlepas dari kedudukannya di atas dan memicu penggantung lainnya turut lepas. Kedua, beban momen yang terjadi tidak mampu dipikul oleh tumpuan pada dinding vertikal dan memicu kegagalan bangunan. PT BEST PROFIT
Dugaan kegagalan bangunan gedung selasar lobi BEI dapat terjadi karena:
1. Sling putus.
2. Penjepit sling terlepas.
3. Baut tidak kencang.
4. Baut patah.
5. Penurunan kekuatan sling, baut, atau penjepit akibat korosi.
6. Robeknya pertemuan baja dengan beton kolom dan atau blok.

Sumber: suara.com

Tuesday, January 16, 2018

Besok, Polisi Periksa Menteri Nasir soal Tuduhan Keturunan PKI

Besok, Polisi Periksa Menteri Nasir soal Tuduhan Keturunan PKI

PT BESTPROFIT - Penyidik Subdit Cyber Crime Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya, akan memanggil Menteri Riset dan Teknologi Perguruan Tinggi Muhammad Nasir, Rabu (17/1/2018) besok
Nasir akan diperiksa sebagai saksi terkait kasus penghinaan dan pencemaran nama baik yang dikirim melalui pesan aplikasi WhatsApp.
BEST PROFIT "Kami akan memeriksa pak menteri hari Rabu," kata Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Raden Prabowo Argo Yuwono di Polda Metro Jaya, Selasa (16/1/2018).
Namun, kata Argo, penyidik sejauh ini belum mendapatkan konfirmasi apakah Nasir bisa menghadiri pemeriksaan atau tidak.
Apabila Nasir hadir, polisi akan menanyakan soal pesan dari nomor telepon misterius berisi tuduhan anggota Partai Komunis Indonesia yang diterima ke telepon seluler Nasir.
BESTPROFIT "Nanti kami tanya (berapa kali chat WA) ke pak menteri, kan belum diperiksa," kata Argo.
Argo juga masih enggan menjawab apakah polisi sudah melacak pelaku pencemaran nama baik ke Nasir melalui nomor telepon pengirimnya. Dia meminta agar awak media bersabar menungggu hasil pengembangan dari penyidik.
"Itu teknis penyidik," kata dia. PT BEST PROFIT
Selain dituduh keturunan PKI, isi pesan dari nomor telepon tak dikenal itu juga menyebut Nasir bodoh.
Kasus penghinaan dan pencemaran nama baik Nasir dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Selasa (9/1/2018). Laporan itu dibuat Kepala Bagian Advokasi Hukum pada Biro Hukum dan Organisasi Kemenristekdikti Polaris Siregar.
Sumber: suara.com

Monday, January 15, 2018

Lantai I BEI Ambruk, Korban Digeletakkan di Luar Tunggu Evakuasi

Lantai I BEI Ambruk, Korban Digeletakkan di Luar Tunggu Evakuasi

BEST PROFIT - Selasar Lantai I Tower 2 Bursa Efek Indonesia di SCBD Sudirman, Jakarta Selatan, mendadak ambruk, Senin (15/1/2018) siang. 
Akibatnya, selasar yang roboh tersebut menimpa sejumlah orang yang berada di bawahnya. Berdasarkan informasi yang terhimpun, terdapat ratusan korban. BESTPROFIT
“Sesaat setelah kejadian, Direktur BEI Tito Sulistyo melalui pengeras suara meminta karyawannya segera keluar menyelamatkan diri,” kata Tahir Saleh, karyawan IDX Chanel.
Kepada Suara.com Tahir mengatakan, ratusan korban yang tertimpa reruntuhan selasar kebanyakan adalah mahasiswa Universitas Bina Darma Palembang.
Mereka tengah melakukan kunjungan saat insiden itu terjadi, sekitar pukul 12.10 WIB siang ini. PT BESTPROFIT
Hingga berita ini diunggah, aparat kepolisian dan petugas keamanan tengah mengevakuasi korban keluar gedung.
Sejumlah mobil ambulans juga sudah datang untuk mengangkut korban ke rumah sakit terdekat.
Berikut foto-foto yang menggambarkan situasi ketika insiden itu terjadi dan sesaat sesudahnya. PT BEST PROFIT
Selasar Lantai I Tower 2 Buesa Efek Indonesia di SCBD Sudirman, Jakarta Selatan, mendadak ambruk, Senin (15/1/2018) siang. [Suara.com/Ummi Hadyah Saleh]
Korban reruntuhan selasar Lantai I Tower 2 Bursa Efek Indonesia di SCBD Sudirman, Jakarta Selatan, mendadak ambruk, Senin (15/1/2018) siang. [Suara.com/Ummi Hadyah Saleh]
Korban yang tertimpa reruntuhan gedung BEI dievakuasi keluar, Senin (15/1/2018). [Suara.com/Ummi Hadyah Saleh]
Sumber: suara.com

Friday, January 12, 2018

Resmi! 10 Persen Saham Freeport Diambil Pemprov Papua

Resmi! 10 Persen Saham Freeport Diambil Pemprov Papua

BESTPROFIT - Menteri Keuangan Sri Mulyani meneken perjanjian pembagian saham PT Freeport Indonesia yang dimiliki oleh negara. Pembagian ini dilakukan Ani atas nama pemerintah pusat dengan Pemprov Papua.
Penandatanganan perjanjian ini dilakukan di Aula Mezzanine, Kementerian Keuangan, Jakarta Pusat, Jumat (12/1/2018).
Selain Ani, surat perjanjian itu juga diteken oleh Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Ignasius Jonan sebagai wakil dari Pemerintah Pusat. PT BESTPROFIT
Sedangkan dari Pemerintah Daerah, penjanjian ini ditanda tangani oleh Gubernur Papua Lukas Enembe dan Bupati Mimika Eltinus Omaleng. Penandatanganan surat perjanjian itu juga disaksikan Direktur Utama PT Inalum Budi Gunadi Sadikin.
BEST PROFIT ”Perjanjian ini merupakan salah satu langkah maju dan strategis dalam pengambilan saham divestasi PTFI, setelah dicapainya pokok-pokok kesepakatan antara Pemerintah Indonesia dengan PTFI pada tanggal 27 Agustus 2017 lalu,” kata Sri Mulyani.
Untuk diketahui, Freeport menyetujui divestasi sahamnya sebesar 51 persen kepada Indonesia. Dengan kata lain, Indonesia menjadi pemegang saham terbesar untuk perusahaan tambang yang beroperasi di Papua tersebut.
“Pemerintah Provinsi Papua dan Kabupaten Mimika akan memiliki hak atas saham PTFI sebesar 10 persen sesudah divestasi. Porsi tersebut untuk mengakomodir hak-hak masyarakat pemilik hak ulayat dan masyarakat yang terkena dampak permanen,” terang Ani.
Selain itu, pemgambilan saham divestasi Freepot akan dilakukan melalui mekanisme korporasi sehingga tidak membebani APBN dan APBD. PT BEST PROFIT
“Pemerintah berharap kepemilikan 51 persen saham akan meningkatkan penerimaan negara, mempercepat hilirisasi tambang, membuka lapangan kerja dan mendorong pembangunan daerah. Pengambilan saham divestasi akan memberi manfaat untuk masyarakat Indonesia khususnya masyarakat Papua,” kata Ani.
Sumber: suara.com

Thursday, January 11, 2018

Dituduh Keturunan PKI, Menteri Nasir Lapor Polisi

Dituduh Keturunan PKI, Menteri Nasir Lapor Polisi

PT BESTPROFIT - Sembilan Januari 2018, Menteri Riset dan Teknologi Perguruan Tinggi M. Nasir mendapatkan pesan lewat aplikasi Whatsapp dari nomor telepon tak dikenal.
BEST PROFIT "Isi pesan, salah satunya menuduh keturunan PKI," kata Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Raden Prabowo Argo Yuwono, hari ini.
Merasa difitnah, Nasir melaporkan kasus itu ke Polda Metro Jaya, hari ini. Nasir mewakilkan kepada Kepala Bagian Advokasi Hukum pada Biro Hukum dan Organisasi Kemenristekdikti Polaris Siregar untuk membuat laporan. BESTPROFIT
"Korban merasa dirugikan," kata Argo.

Dalam berkas laporan dicantumkan nama dua saksi. Saat ini, polisi masih mendalami laporan. PT BEST PROFIT
"Pelakunya masih kami lidik," kata Argo.
Sumber: suara.com