Friday, October 29, 2021

Tidak Hanya Investasi, Banyak Orang Jadikan Trading Kripto Sebagai Pekerjaan

 

Tidak Hanya Investasi, Banyak Orang Jadikan Trading Kripto Sebagai Pekerjaan
Ilustrasi kripto (Unsplash)

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Kripto kini dianggap sebagai salah satu instrumen investasi oleh banyak kalangan, terutama generasi muda. Hal ini dibuktikan dengan tingginya minat masyarakat di pasar crypto exchange terdaftar resmi di Indonesia, salah satunya di Indodax.

Meski sangat fluktuatif, kripto ternyata banyak membantu masyarakat, salah satunya seperti yang diungkapkan Fajar Kurniawan, seorang mantan sekuriti pusat perbelanjaan di Kota Yogyakarta.  PT BESTPROFIT



“Saya mulai mengenal bitcoin itu sejak saya di PHK dari tempat kerja saya karena pandemi corona. Setelah itu saya baca-baca di internet dan menemukan salah satu website yang menjelaskan tentang investasi aset digital yaitu website Indodax. Setelah itu saya mulai tertarik dan langsung mempelajarinya. Sejak saat itu saya mulai terjun ke dunia trading,” kata dia. BEST PROFIT



Hal serupa diucapkan Nimas Ayu Tiyas, mahasiswi kebidanan asal kota Pasuruan, Jawa Timur yang mengaku untung di pasar kripto. Berkat transaksi tersebut ia mampu membiayai berbagai kebutuhan kuliah. BESTPROFIT



Baca Juga:Walmart Tambahkan 200 ATM Bitcoin di AS, Total Sudah 25.000 ATM Tersebar

Selain itu, ada pula Rifandi seorang driver ojek online dari Medan, kepada Warta Ekonomi --jaringan Suara.com, ia berhasil menutup kekurangan kebutuhan sehari-hari dengan untung dari transaksi kripto.

“Alasan trading ingin merubah kehidupan jadi lebih baik aja gitu. Saya kan ojol. Ada tips dari customer yang ngasih seribu dua ribu saya kumpulin itu terus deposit. Ya lumayanlah tiap bulan nambah terus,” ungkapnya. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

Selain aset kripto yang bisa digunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup, aset kripto juga bisa dimanfaatkan untuk berdonasi. Seperti di Inggris misalnya, pada tahun 2018 lalu Masjid yang berada di London, Inggris mengumumkan bahwa mereka menerima zakat dalam bentuk kripto. 

Hal ini pula yang memotivasi crowdfunding asal Indonesia, Ayobantu untuk membangun masjid pertama yang menerima sumbangan dalam bentuk kripto.

Disebutkan oleh CEO Ayobantu, Agnes Yuliavitriani, saat ini, Ayobantu sebagai startup penggalangan dana, menerima bitcoin sebagai bentuk donasi sehingga makin mempermudah masyarakat.

Suara : Suara.com

“Jumlah pengguna kripto di Indonesia relatif terus meningkat. Hingga per Juli 2021 lalu, Kemendag menyebutkan bahwa jumlah pelanggan kripto sudah mencapai 7,4 juta orang. Angka ini tumbuh dua kali lipat dalam setahun dengan nilai transaksi yang juga meningkat secara signifikan. Melihat hal tersebut, kami merasa bahwa masyarakat sudah melihat kripto sebagai aset yang potensial, dan dapat dimanfaatkan untuk membawa dampak yang lebih luas salah satunya dengan berbagi kebaikan melalui donasi," papar Agnes Yuliavitriani.

Thursday, October 28, 2021

Penurunan Tarif RT-PCR Berlaku Mulai Hari Ini

 Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Kementerian Kesehatan Prof. Abdul Kadir dalam konferensi pers yang diikuti dari kanal YouTube Kemenkes RI, Rabu (27/10/2021)

Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Kementerian Kesehatan Prof. Abdul Kadir dalam konferensi pers yang diikuti dari kanal YouTube Kemenkes RI, Rabu (27/10/2021) ANTARA/Andi Firdaus

 PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI

 - Batas tarif tertinggi tes cepat reaksi berantai polimerase (real time polymerase chain reaction/RT-PCR) terbaru berlaku sejak diumumkan, yakni mulai Rabu (27/10), kata pejabat Kementerian Kesehatan RI.

PT BESTPROFIT

"Pemberlakuan tarif ini mulai pada saat dikeluarkan surat edaran dan saat ini edaran itu sudah kita edarkan dan berlaku saat ini," kata Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Kementerian Kesehatan Prof Abdul Kadir dalam konferensi pers yang diikuti di kanal YouTube Kemenkes RI, Rabu sore.

BEST PROFIT

Batasan tarif tertinggi pemeriksaan RT-PCR tersebut telah ditetapkan melalui Surat Edaran Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan nomor HK.02.02/1/3843/2021 tentang Batas Tarif Tertinggi Pemeriksaan RT-PCR, dan mulai berlaku hari ini, Rabu.

BESTPROFIT

Abdul Kadir mengatakan tarif tertinggi RT-PCR diturunkan menjadi Rp275 ribu untuk Jawa dan Bali dan Rp300 ribu untuk luar Jawa dan Bali.

Nominal tersebut mengalami penurunan dari tarif yang berlaku sebelumnya di Surat Edaran Dirjen Pelayanan Kesehatan No.HK.02.02/I/3713/2020 per tanggal 5 Oktober 2020 seharga Rp495 ribu per orang.

PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

Menurut Abdul, pemenuhan harga pokok dari alat RT-PCR dilakukan berdasarkan audit Badan Pemeriksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP) RI.

Hasil audit menunjukkan terjadi penurunan harga alat RT-PCR, termasuk bahan habis pakai termasuk hazmat dan sebagainya. "Sehingga harga kita turunkan dari sebelumnya Rp495 ribu jadi Rp275 ribu," katanya.

Abdul mengatakan tarif terbaru itu berlaku untuk durasi penyelesaian hasil 1x24 jam sejak pengambilan sampel dari pemohon.

"Dalam surat edaran ini adalah batas tarif tertinggi. Kita tidak izinkan ada harga tertinggi lagi termasuk kecepatan hasil. Batas tarif tertinggi maksimal hasil 1x24 jam," katanya.

Wednesday, October 27, 2021

Dicari! UKM Berkarakteristik Agregrator

 

UMKM. Foto : MI/Adam.

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI : Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM) mencari UKM-UKM yang memiliki karakteristik konsolidator atau agregator untuk menjadi lokomotif dalam membangun ekosistem usaha UMKM.

 
"Kita ingin mencari UKM yang memiliki karakteristik konsolidator atau agregator," ujar Staf Khusus Kemenkop UKM Fiki Satari, dalam seminar daring, dikutip dari Antara, Selasa, 26 Oktober 2021.
 
Menurut Fiki, UKM-UKM tersebut bisa menjadi lokomotif untuk menarik gerbong atau kapal tongkang yang mengonsolidasikan sekoci-sekoci usaha mikro, pemberdayaan pengrajin, serta masyarakat sekitar."yang sedang kita ingin dorong, sehingga penting untuk membangun suatu ekosistem. Ekosistem usaha end-to-end, hulu hingga hilir," katanya. PT BESTPROFIT


 

Sebelumnya Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Menkop UKM) Teten Masduki meminta pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) bergabung ke dalam wadah koperasi untuk memasarkan produknya.
 
Dengan bergabung ke dalam wadah koperasi diyakini dapat mencapai skala ekonomi yang lebih tinggi karena produk UMKM tersebut bisa terbantu melalui berbagai promosi sehingga bisa meningkatkan permintaan dan tentunya pendapatan para pelaku usahanya pun bisa bertambah.
 
Menurut Teten, keberadaan koperasi bagi pelaku UMKM sangat penting karena memiliki peran sebagai konsolidator, agregator sekaligus offtaker dari produk-produk UMKM. Sehingga para pelaku UMKM akan terbantu dalam berbagai hal tidak hanya sebatas promosi dan penjualan saja. BEST PROFIT

 

Keuntungan lainnya yang bisa didapat jika bergabung ke koperasi seperti mempermudah menembus ke berbagai akses pembiayaan (pinjaman modal usaha), pelatihan pelaku usaha hingga pengembangan produk serta usaha. BESTPROFIT

PT BESTPROFIT FUTURES

 
Maka dari itu, para pelaku UMKM jangan dibiarkan menjalankan atau mengembangkan usahanya sendiri-sendiri tetapi koperasi harus merangkul mereka untuk dijadikan anggotanya atau pelaku usaha bisa mendaftar untuk menjadi anggota maupun pelaku UMKM membentuk koperasi.

Tuesday, October 26, 2021

Harga CPO di Jambi Tembus Rp 10.000 per Kilogram

 Ilustrasi

Ilustrasi /

 PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Harga crude palm oil (CPO) di Provinsi Jambi pada periode 26 Maret - 1 April 2021 untuk pertama kalinya mencapai Rp 10.002 per kilogram atau harga tertinggi dibandingkan periode-periode sebelumnya. 



"Harga CPO naik Rp 25 per kilogram dari Rp 9.977 menjadi Rp 10.002 per kilogram," kata Pejabat Penetapan Harga TBS Sawit Provinsi Jambi, Putri Rainun, Sabtu.

Sedangkan hasil yang ditetapkan tim perumus untuk harga inti sawit pada periode ini mengalami penurunan tipis Rp 8 per kilogram dari Rp 6.649 menjadi Rp 6.649 per kilogram sedangkan Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit hanya naik Rp 3 per kg dari Rp 1.779 menjadi Rp 1.802 per kilogram, PT BESTPROFIT


Untuk harga CPO, inti sawit dan TBS sawit beberapa peridode terakhir ini sempat terus mengalami kenaikkan pada beberapa waktu periode lalu berdasarkan hasil keputusan dari kesepakatan tim perumus harga CPO di Jambi bersama para petani, perusahaan perkebunan sawit serta pihak terkait.

Berikut selengkapnya, harga TBS untuk usia tanam tiga tahun yang ditetapkan untuk periode kali ini adalah Rp 1.802 per kilogram, usia tanam 4 tahun Rp 1.918 per kilogram, usia tanam 5 tahun Rp 2.006 per kilogram, usia tanam 6 tahun Rp 2.091 per kilogram, dan usia tanam 7 tahun Rp 2.143 per kilogram. BEST PROFIT


Kemudian untuk usia tanam 8 tahun senilai Rp 2.188 per kilogram, usia tanam 9 tahun Rp 2.232 per kilogram, usia tanam 10 sampai dengan 20 tahun Rp 2.300 per kilogram, usia 21 hingga 24 tahun Rp 2.229 per kilogram dan di atas 25 tahun Rp 2.126 per kilogram. BESTPROFIT
PT BESTPROFIT FUTURES
BPF


Penetapan harga CPO, TBS, dan inti sawit merupakan kesepakatan tim perumus dalam satu rapat dihadiri para pengusaha, koperasi, dan kelompok tani sawit setempat dan berdasarkan Peraturan menteri pertanian dan peraturan gubernur.

Monday, October 25, 2021

Beberapa Jam Jelang Larangan Mudik, Penumpang Mulai Ramai di Bandara Soetta

 

Beberapa Jam Jelang Larangan Mudik, Penumpang Mulai Ramai di Bandara Soetta
Sejumlah penumpang datangi Bandara Soetta, Tangerang, jelang penerapan larangan mudik, Rabu (5/5/2021). [SuaraJakarta.id/Jehan Nurhakim]

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Sekitar lima jam lagi kebijalan larangan mudik akan berlaku. Tepat pada pukul 00.00 WIB nanti, pemerintah akan melakukan penyekatan mudik. 

PT BESTPROFIT

Jelang pelarangan mudik, pihak Angkasa Pura atau AP II mencatat tak ada lonjakan penumpang di Bandara Soekarto-Hatta, Tangerang, hari ini. BEST PROFIT


Senior Manager of Branch Communication and Legal Bandara Soekarno-Hatta, M Holik Muwardi mengatakan, jumlah penumpang saat ini masih dalam kisaran 40-60 ribu per hari.

"Penumpang masih dalam rentang normal yakni 40.000 sampai 60.000 pax per hari, " ujar Holik saat ditemui SuaraJakarta.id di Bandara Soetta, Rabu (5/5/2021). BESTPROFIT


Holik mengatakan sebanyak 600 penerbangan diberangkatkan dari Bandara Soetta.
Baca Juga:
Nekat Mudik ke Purwodadi, Amid: Hari ini Harus Sudah Keluar dari Tangerang

"Sekitar 400 sampai 600 flight per hari. Paling banyak penerbangan ke bandara UPG (Makassar), DPS (Denpasar), SUB (Surabaya), dan KNO (Medan)," ujar Holik. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

Terkait ramainya penumpang di Terminal II Bandara Soetta hari ini, Holik menyebut itu terjadi karena jam keberangkatan yang berbarengan.Kendari demikian, ia menegaskan jika penerapan protokol kesehatan yang dilakukan Satgas Covid-19 di Bandara Soetta berjalan dengan baik.

"Protokol kesehatan diimplementasikan dengan baik oleh Satgas Udara," jelasnya.

Sumber : SuaraJakarta.id

Friday, October 22, 2021

Keluarga Nakes Saudi yang Wafat Gegara Covid Dapat Rp1,92 M

 Umat Muslim mengelilingi Ka'bah, saat menjalani ibadah Umrah, di kota suci Muslim di Mekah, Arab Saudi. (AP/Amr Nabil) 

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Kerajaan Arab Saudi mulai memberi kompensasi kepada keluarga tenaga kesehatan (nakes) yang meninggal Covid-19. Setiap keluarga akan menerima US$ 133.000 atau setara Rp 1,92 miliar (kurs Rp 14.500/US$), seperti yang dilansir AFP, Minggu (8/9/2021). 

PT BESTPROFIT


Sebelumnya, kerajaan pada Oktober lalu mengatakan akan menyalurkan 500.000 Saudi Riyals kepada keluarga nakes yang bekerja menangani pasien Covid-19. Mereka termasuk yang berasal dari sektor pemerintahan, swasta, masyarakat umum, militer, non militer hingga berkebangsaan Arab Saudi atau tidak. BEST PROFIT


Keputusan itu berlaku sejak tanggal infeksi pertama yang terjadi di sana, tepatnya pada 2 Maret 2020 lalu.

Saudi Press Agency (SPA) juga melaporkan dimulainya distribusi dana kepada keluarga nakes yang telah meninggal karena Covid-19.

"Mereka memberikan hidupnya dalam perang melawan pandemi, untuk menjaga kesehatan dan keselamatan warga dan penduduk di Saudi," kata SPA.

BESTPROFIT

Tapi sampai saat ini masih belum jelas jumlah total nakes yang meninggal karena Covid-19 di Saudi. Sebab, ada ribuan nakes yang berasal dari luar negeri dipekerjakan di negeri itu.

Pemerintah sendiri sampai saat ini juga mendorong vaksinasi Covid-19 untuk membangkitkan kembali industri pariwisata di sana. Mulai dari acara kompetisi olah raga dan hiburan.

Lebih dari 29 juta orang yang sudah melakukan vaksinasi di negeri itu, dari total penduduk terdaftar 35 juta orang. Demikian pernyataan Kementerian Kesehatan Arab Saudi. PT BESTPROFIT FUTURES
BPF


Vaksinasi Covid-19 adalah mandatori bagi orang yang ingin memasuki bangunan pemerintah maupun swasta, termasuk sarana pendidikan, tempat hiburan juga transportasi umum.

Saudi melaporkan total kasus Covid-19 mencapai 533 ribu orang dan lebih dari 8.300 orang meninggal.

Sumber : Jakarta, CNBC Indonesia

Thursday, October 21, 2021

Capaian Vaksinasi Masih Rendah, Satgas Khawatir PPKM Sarolangun Naik Level

 Satgas Covid-19 Kabupaten Sarolangun mengajak warga untuk mengikuti vaksinasi Covid-19, Rabu (20/10)

Satgas Covid-19 Kabupaten Sarolangun mengajak warga untuk mengikuti vaksinasi Covid-19, Rabu (20/10) Metrojambi.com

 PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI– Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Kabupaten Sarolangun kembali menggelar Operasi Yustisi dalam rangka mengajak masyarakat untuk tetap melaksanakan vaksinasi Covid-19.

Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol-PP) Sarolangun Muslihadi mengatakan jika kegiatan vaksinasi terus turun, bisa berakibat pada kenaikan status pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM). 

PT BESTPROFIT

“Kita tidak ingin kalau kegiatan vaksinasi menurun kena sanksi, lalu level PPKM bisa naik. Kita akan terus bekerja keras untuk ini,” kata Muslihadi, Rabu (20/10).

Dalam Operasi Yustisi itu, Tim Satgas Covid-19 mengerahkan tiga kelompok, yang bertugas mengajak masyarakat mau mengikuti vaksinasi yang telah disiapkan pemerintah. Kawasan pasar menjadi salah satu sasaran Operasi Yustisi. BEST PROFIT


Kabag Ops Polres Sarolangun Kompol Ahmad Bastari menambahkan, jika dilihat dari capaian tersebut otomatis disemua Kecamatan vaksinisasi masih cukup rendah.Muslihadi menyebutkan, Pemkab Sarolangun menargetkan setidaknya 50 persen warga sudah mendapatkan vaksinasi Covid-19. “Itu keinginan pak Bupati. Oleh karenanya kita akan masuk kesemua sistem dan komunitas,” ujarnya. BESTPROFIT


Untuk itu, dia mengaku akan terus melakukan kegiatan turun langsung kelapangan. Dari amatan masih banyak masyarakat yang longgar dalam penerapan protokol kesehatan (prokes).“Vaksin dosis pertama baru sekitar 40 persen dan yang kedua itu 20 persen, masih rendah dan kalau ini tidak kita tingkatkan bisa meningkatkan status PPKM menjadi level 3,” kata Bastari. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

“Kita temukan mereka tidak menerapkan prokes dan belum melaksanakan vaksin akan kita bawa mereka ketempat vaksin,” ujarnya.

Sementara itu, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sarolangun Silahuddin menjelaskan kedepan pihaknya akan melakukan rapat bersama.

“Dalam rangka peningkatan dari Covid-19 dan evaluasi terhadap kinerja selama ini. Mudah-mudahan nanti dengan adanya kekompakan dari semua lini ini bisa tercapai,” tutupnya.

Sumber : SAROLANGUN

Tuesday, October 19, 2021

Ancaman Selain Covid Makin Nyata, Ramai-ramai Bugil di Israel

 Peserta berpose telanjang untuk fotografer seni, Spencer Tunick, di Israel di samping Laut Mati. (REUTERS/AMIR COHEN) Foto: Peserta berpose telanjang untuk fotografer seni, Spencer Tunick, di Israel di samping Laut Mati. (REUTERS/AMIR COHEN)

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI- Ada pemandangan unik di Israel. Ratusan orang telanjang dan hanya mengenakan cat tubuh putih berjalan melintasi hamparan gurun di dekat Laut Mati, Minggu (17/10/2021). 

PT BESTPROFIT

Rupanya ini adalah bagian dari proyek fotografi terbaru seniman asal Amerika Serikat (AS), Spencer Tunick (54). Pemotretan ini dilakukan untuk menyoroti fenomena perubahan iklim (climate change) yang terjadi di dunia.

BEST PROFIT

Dilansir dari South China Morning Post (SCMP), Tunick mengunjungi Israel sebagai tamu kementerian pariwisata. Dia menggarap proyek untuk menggambarkan Laut Mati yang terus menyusut melalui subjek telanjang.

Ini merupakan yang ketiga kalinya, ia melakukan hal serupa."Bagi saya, tubuh mewakili keindahan, kehidupan, dan cinta," kata Tunick. BESTPROFIT


Israel dan Yordania telah mengalihkan sebagian besar air hulu untuk pertanian dan air minum. Sementara ekstraksi mineral dan penguapan yang dipercepat oleh perubahan iklim yang memperburuk masalah di sana.Tunick menggambarkan lebih dari 1.000 model telanjang sebagai Laut Mati. Air laut itu surut sekitar satu meter setahun terakhir.

Dia mengatakan memilih untuk menutupi model dengan cat putih untuk membangkitkan kisah Alkitab tentang istri Lot, yang dikatakan telah berubah menjadi tiang garam. Istri Lot sendiri adalah seorang perempuan dalam Alkitab yang dikatakan tak menuruti perintah Tuhan. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

Sementara itu, salah seorang relawan yang merupakan mahasiswa doktoral Anna Kleiman (26) mengatakan dia bergabung dengan pemotretan untuk membawa kesadaran akan krisis lingkungan. "Rasanya sangat alami, begitu Anda melepas pakaian Anda," katanya.

Beberapa pemimpin konservatif di Israel menentang proyek Tunick. Seorang politisi menuntut kementerian pariwisata menarik sponsornya.

Sumber :Jakarta, CNBC Indonesia 

Monday, October 18, 2021

Krisis Energi Makan Korban Baru Tetangga RI: Singapura

 Lonjakan Covid-19 yang terjadi membuat pemerintah Singapura memutuskan untuk memperketat pembatasan sosial warganya. (REUTERS/EDGAR SU) Foto: Lonjakan Covid-19 yang terjadi membuat pemerintah Singapura memutuskan untuk memperketat pembatasan sosial warganya. (REUTERS/EDGAR SU)

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI- Krisis energi global sepertinya sudah sampai ke negeri tetangga RI, Singapura. Sejumlah perusahaan pengecer listrik di negara itu kini bertumbangan.

Dua di antaranya Ohm Energy dan iSwitch. Perusahaan menghentikan operasi mereka di Singapura dengan alasan pasar listrik yang bergejolak.


PT BESTPROFIT

Ohm Energy akan mentransfer semua rekening pengguna ke SP Group, perusahaan listrik milik negara di Singapura, Oktober. iSwitch sendiri mengaku akan menghentikan operasi 11 November melalui webnya. BEST PROFIT


Hal ini didorong oleh peningkatan permintaan global untuk gas alam disertai penurunan produksi gas alam dan batu bara. Di Singapura, ada permintaan listrik yang lebih tinggi dari biasanya, dengan permintaan puncak sebesar 7.667 megawatt yang tercatat pada 12 Oktober.Otoritas Pasar Energi (EMA) mengatakan pengecer listrik menghadapi tantangan karena situasi yang "luar biasa" di sektor energi. Pasar grosir listrik telah mengalami volatilitas harga yang lebih tinggi.

"Ada juga pembatasan gas alam perpipaan dari West Natuna (RI) dan rendahnya gas yang dipasok dari Sumsel," kata EMA menjelaskan penyebab lagi, dikutip dari media setempat Channel News Asia (CNA) Senin (18/10/2021).

Singapura memiliki sistem Pasar Listrik Terbuka (OEM) yang meliberalisasi kelistrikan. Diluncurkan di 2018, konsumen bisa mendapatkan pilihan dan fleksibilitas tinggi saat membeli listrik. BESTPROFIT


Sementara itu, kepala derivatif energi global di Simpson Spence Young, James Whistler mengatakan lonjakan harga menghapus keuntungan bagi pengecer listrik independen di negeri itu. Pemasok yang tidak melakukan lindung nilai terhadap pergerakan harga yang fluktuatif pada akhirnya harus membeli energi dengan biaya yang jauh lebih tinggi daripada yang mereka jual kepada pelanggan.Sekitar setengah dari konsumen rumah tangga di Singapura telah beralih membeli listrik dari pengecer OEM. Separuh konsumen rumah tangga lainnya tetap membeli listrik dari SP Group dengan tarif yang diatur atau ke Pasar Grosir Listrik Singapura meski kecil. 
PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

"Jelas ada kekurangan gas yang menyebabkan masalah, kapasitas pipa rendah dan pasokan LNG mungkin juga tidak masuk," tambahnya dikutip The Edge dari Bloomberg.

Kementerian Perdagangan dan Industri Singapura juga sudah meminta warga berhemat di tengah kenaikan bahan bakar listrik sejak awal Oktober. Singapura sendiri menghasilkan listriknya dengan gas alam yang diimpor.

Sumber :Jakarta, CNBC Indonesia 

Friday, October 15, 2021

Ada Ramalan Pasar Properti 2022, Duh....Masih Berat!

 Rumah dijual di Green Andara Residences (Tangkapan Layar via rumacom) Foto: Rumah dijual di Green Andara Residences (Tangkapan Layar via rumacom)

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Tahun 2021 sepertinya belum menjadi angin segar bagi pertumbuhan pasar properti meskipun telah ada vaksinasi Covid-19. Vaksinasi dan strategi pengetatan aktivitas masyarakat membuat penanganan pandemi berjalan dengan baik. 

BEST PROFIT

Kendati demikian, sektor properti yang amat terdampak efek pandemi sejak Maret 2020 belum menunjukkan kinerja yang membaik karena masih dalam tekanan.

Aleviery Akbar, pengamat properti, mengatakan bahwa sektor properti diprediksi akan sangat berat tahun ini. Hal ini lantaran masih diberlakukannya PPKM (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat), ditambah dengan suku bunga kredit yang belum berubah serta kenaikan pajak pertambahan nilai (PPN) dan pajak penghasilan (PPh).

PT BESTPROFIT

"Kalau dengan PPN dan PPhm undang-undangnya [tarifnya] dinaikkan maka tentunya akan sangat berat. Sebab daya beli masyarakat akan tertekan. Belum lagi masih PPKM dan suku bunga belum berubah," ujar Aleviery, dalam program InvesTime CNBC Indonesia, Rabu (13/10/2021).

Dia mengatakan bahwa hingga saat ini belum ada yang dapat memperkirakan dengan tepat, kapan sektor properti akan naik. Pasalnya sektor properti bukanlah statistik ekonomi yang dapat diperhitungkan.

"Namun yang pasti di tahun 2022 juga akan menjadi periode yang berat bagi sektor properti jika PPN dan PPh itu diterapkan," ungkap ia.

Sementara itu, dalam kesempatan yang sama Erwin Karya, Director Project & Commercial Ray White Indonesia mengatakan bahwa pasar menengah bawah akan tertekan.

Namun pasar properti di Tanah Air masih cukup baik, karena ditopang potensi daya beli pasar, meskipun masih diwarnai penundaan pembelian. BESTPROFIT


"Jadi tergantung segmennya gimana, kalau segmen menengah ke bawah akan berdampak ya. Tapi segmen menengah ke atas 11-12 persen itu kan banyak berbeda jauh. Kalau menengah atas tidak terlalu berdampak," ungkapnya.Golongan masyarakat menengah sampai atas diperkirakan menjadi 'penyelamat' di tengah kondisi yang penuh ketidakpastian saat ini. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

Dia mencontohkan bahwa pada bulan Juni 2021 mendapatkan kejutan yakni penjualan properti yang cukup signifikan. Namun sejak PPKM Juli hingga September kembali menjadi tekanan.

Sumber : Jakarta, CNBC Indonesia

Thursday, October 14, 2021

Krisis di China Makin Parah, Ternyata Ini Biang Keroknya

 Great Wall, China Foto: Reuters

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI- Krisis energi kini melanda China. Setidaknya 20 provinsi mengalami kekurangan pasokan listrik. 

PT BESTPROFIT

Para pekerja diminta menaiki tangga di pabrik bukan lift atau elevator, produsen dipaksa memotong waktu produksi secara drastis, sementara rumah tangga mengalami pemadaman listrik berhari-hari. Krisis ini membuat pihak berwenang China khawatir dan bisnis panik.

BEST PROFIT

Hal ini diyakini bisa mempengaruhi pemulihan ekonomi China. Sektor-sektor intensif energi seperti produksi logam dan semen diperkirakan menjadi salah satu yang paling terpukul.

Pabrik-pabrik ini takut tak bisa memenuhi pesanan yang membludak menjelang akhir tahun. Kepala Kadin China bagian Selatan bahkan mengatakan anggotanya mulai mengandalkan generator diesel untuk beroperasi.

Lalu mengapa ini terjadi?

Setidaknya ada beberapa hal yang menyebabkan ini terjadi. Meskipun tenaga batu bara menyumbang sekitar 70% listrik China, ada kekurangan investasi yang terjadi dalam bahan bakar. BESTPROFIT


Jika dilihat, sebenarnya pasokan domestik di negara itu berasal dari Provinsi Shanxi, Shaanxi serta Mongolia Dalam. Namun sejumlah hal membuat pasokan di wilayah penghasil batu bara tak berjalan lancar.Seperti diketahui, Beijing perlahan-lahan menutup tambang batu bara dan pembangkit listrik tenaga uap batu bara (PLTU) karena alasan lingkungan. Tetapi gangguan lain muncul.

Di Mongolia Dalam misalnya, kampanye anti korupsi di industri baru bara keras disuarakan sejak tahun lalu dan mengganggu pasokan. Sementara di Shaanxi, tambang-tambang ditutup seiring dengan peringatan 100 tahun Partai Komunis dan pertandingan nasional China yang membuat pemerintah daerah berupaya memunculkan citra "langit cerah".

Belum lagi banjir yang baru-baru ini menghantam wilayah itu. Hujan deras dan banjir menghantam tambang-tambang batu bara di Shanxi dan Shaanxi.

Mengutip Biro Manajemen Darurat provinsi, sebagaimana dimuat CNN International, hujan lebat memaksa penutupan 60 tambang batu bara di provinsi di mana seperempat dari produksi 'emas hitam' dihasilkan. Sekitar 1.900 bangunan hancur dan 1,75 juta warga terkena dampak. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

Masalah tumpeng tindih kebijakan juga menjadi alasan lainnya. Tahun ini China meningkatkan hukuman bagi penambang yang gagal memenuhi pedoman keselamatan yang membuat para bos baru bara enggan memperluas produksi.

"Kurang koordinasi," kata seorang mitra di Plenum China Research, ditulis Financial Times.

Arahan lain juga terkait strategi pemerintah pusat menurunkan konsumsi dan intensitas energi tak ramah lingkungan. Dalam pidato di PBB Xi Jinping bahkan membuat janji iklim dramatis soal ini.

Provinsi pun akhirnya berlomba-lomba memenuhi target ini dengan membatasi pembiayaan untuk pembangkit listrik dengan konsumsi energi tinggi. Provinsi yang gagal memenuhi target direspon dengan penjatahan penggunaan listrik.

Hal ini pun ditambah dengan harga batu bara yang mulai tinggi, seiring kelangkaan energi gas di benua lain yakni Eropa. Harga gas yang melambung dan jumlah yang langka membuat batu bara terkerek naik.

Pasokan domestik menyumbang 90% dari konsumsi batu bara China tapi gangguan impor sangat berpengaruh. Perseteruan dengan Australia, sumber mayoritas batu bara China, karena asal usul Covid-19 juga jadi masalah lain.

"Sanksi (Australia) dan banjir di Indonesia serta wabah pandemi di Mongolia juga berkontribusi pada melemahnya impor batu bara China tahun ini," kata peneliti HIS Markit Lara Dong menjelaskan sumber-sumber impor batu bara Tirai Bambu.

Lalu bagaimana energi terbarukan?

Konsultan energi di Lantau Group mengatakan energi terbarukan belum bisa mencapai skala cukup untuk menggantikan batu bara. Kurangnya hujan juga mengganggu pembangkit listrik tenaga air.

Sumber :Jakarta, CNBC Indonesia 

Wednesday, October 13, 2021

Indonesia Ketiban 'Durian Runtuh' Rp 18 T, dari Mana?

 FILE PHOTO: Oil pours out of a spout from Edwin Drake's original 1859 well that launched the modern petroleum industry at the Drake Well Museum and Park in Titusville, Pennsylvania U.S., October 5, 2017. REUTERS/Brendan McDermid/File Photo Foto: Ilustrasi: Minyak mengalir keluar dari semburan dari sumur 1859 asli Edwin Drake yang meluncurkan industri perminyakan modern di Museum dan Taman Drake Well di Titusville, Pennsylvania AS, 5 Oktober 2017. REUTERS / Brendan McDermid / File Foto

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI- Krisis energi dunia membuat harga berbagai komoditas melambung. Diawali dari gas alam, lonjakan harga kemudian diikuti oleh  batu bara, minyak bumi, hingga minyak sawit mentah (Crude Palm Oil/CPO). 

PT BESTPROFIT

Ya, harga gas alam memang semakin mahal. Pada Selasa (12/10/2021) pukul 08:12 WIB, harga gas alam di Henry Hub (Oklahoma, Amerika Serikat) naik 0,73% ke US$ 5,38/MMBtu. Sejak akhir 2020 (/year-to-date/), harga komoditas ini melambung 112,05%.

Salah satu dampak kenaikan harga gas alam adalah mahalnya biaya pembangkitan listrik. Di Eropa, Refinitiv mencatat harga pembangkitan dengan gas alam adalah EUR 89,4/MWh pada 5 Oktober 2021. BEST PROFIT



Sementara dengan batu bara jauh lebih murah yaitu EUR 58,06/MWh. Jadi tidak heran batu bara kini menjadi pilihan pengganti gas alam.

Selain batu bara, minyak bumi juga menjadi alternatif pengganti gas alam sebagai sumber energi primer pembangkit listrik. Ini membuat harga minyak bumi melesat.

Pada pukul 08:19 WIB, harga minyak jenis brent berada di US$ 83,4/barel sementara light sweet US$ 80,26/barel. Secara year-to-date, masing-masing melesat 60,93% dan 65,27%. BESTPROFIT


Indonesia adalah negara net-importir minyak. Produksi dalam negeri belum bisa mencukupi permintaan, sehingga selisihnya harus didatangkan dari luar negeri.

Tahun lalu, nilai impor minyak Indonesia adalah US$ 3,39 miliar. Turun 40,55% dibandingkan 2019, imbas pengetatan mobilitas masyarakat demi meredam laju pandemi virus corona (Coronavirus Disease-2019/Covid-19).

Namun secara umum impor minyak mentah Indonesia dalam tren menurun. Rata-rata nilai impor sepanjang 2016-2020 adalah US$ 6,41 miliar. Berkurang 42,43% dibandingkan rerata lima tahun sebelumnya. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

Salah satu dampak kenaikan harga minyak adalah perubahan anggaran subsidi dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). Selama Januari-Agustus 2021, realisasi belanja subsidi energi adalah Rp 84,1 triliun, melonjak 37,31% dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya (year-on-year/yoy).

"Realisasi belanja subsidi energi mencapai 76,01% dari pagu APBN 2021 yang utamanya bersumber dari subsidi BBM dan subsidi LPG Tabung 3 Kg yang mencapai Rp 50,19 triliun (88,18% dari pagu), atau mengalami peningkatan 76,39% (yoy).

Peningkatan realisasi subsidi BBM dan subsidi LPG Tabung 3 Kg utamanya dipengaruhi kenaikan ICP yang rata-rata naik sebesar 60,09% (yoy) selama periode Januari-Agustus 2021 dan kenaikan volume LPG sebesar 4,98% (yoy) selama Januari-Juli 2021," sebut dokumen APBN Kita edisi September 2021.

Namun, APBN sudah berubah. Reformasi subsidi pada 2015 membuahkan hasil, kini anggaran subsidi tidak lagi menjadi momok bagi pelaksanaan APBN.

Sepanjang 2016-2020, rata-rata subsidi energi adalah Ro 118,55 triliun per tahun. Jauh menurun dibandingkan rerata lima tahun sebelumnya yaitu Rp 266,59 triliun.

Dulu, pemerintah terpaksa menaikkan harga BBM demi menyelamatkan APBN yang 'berdarah-darah' akibat pembengkakan anggaran subsidi saat harga minyak dunia naik. Kenaikan harga BBM sangat sensitif, membuat rakyat murka karena harga berbagai barang dan jasa dipastikan naik.

Namun berkat reformasi subsidi BBM pada 2015, masalah itu tidak lagi ditemui. BBM jenis Premium, yang disubsidi negara, jumlahnya semakin berkurang bahkan nyaris punah. Sementara subsidi BBM jenis Solar (diesel) diubah dari sistem kuota menjadi harga yang membuat meringankan beban anggaran.

Oleh karena itu, kenaikan harga minyak tidak lagi menjadi 'mimpi buruk' buat APBN. Malah sekarang kenaikan harga minyak membawa manfaat, bukan lagi mudarat.

Dalam simulasi sensitivitas APBN terhadap perubahan indikator ekonomi makro, kenaikan harga minyak justru menguntungkan. Setiap kenaikan harga minyak mentah Indonesia (ICP) sebesar US$ 1/barel, belanja negara memang bertambah Rp 3,5 triliun. Akan tetapi penerimaan negara bertambah lebih banyak yaitu Rp 4,4 triliun baik dari pajak maupun Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP). Dengan demikian, net surplus dari kenaikan harga minyak adalah Rp 0,9 triliun.

Pada September 2021, rata-rata ICP ada di US$ 72,7/barel, tertinggi sejak Oktober 2018. Sepanjang Januari-September, rata-rata ICP adalah US$ 65,21/barel, melonjak 63,51% dibandingkan rerata sembilan bulan pertama 2020.

Asumsi ICP dalam APBN 2021 adalah US$ 45/barel. Jadi realisasi Januari-September sudah ada kenaikan US$ 20,21 dari asumsi tersebut.

Secara ceteris paribus, setiap kenaikan ICP sebesar US$ 1 akan membuat APBN 'untung' Rp 0,9 triliun. So, kalau harga naik US$ 20,21 dari asumsi, maka APBN 2021 mendapat 'berkah' Rp 18,19 triliun.

Sumber :Jakarta, CNBC Indonesia 

Tuesday, October 12, 2021

Kim Jong Un 'Ngamuk', Serang AS Sebut Biang Kerok

FILE - In this undated file photo provided by the North Korean government on July 30, 2021, North Korean leader Kim Jong Un attends a workshop of the commanders and political officers of the Korean People's Army, in Pyongyang, North Korea. U.N. human rights investigators have asked North Korea to clarify whether it has ordered troops to shoot on sight any trespassers who cross its northern border in violation of the country's pandemic closure. Independent journalists were not given access to cover the event depicted in this image distributed by the North Korean government. The content of this image is as provided and cannot be independently verified. (Korean Central News Agency/Korea News Service via AP, File) Foto: Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un. (Korean Central News Agency/Korea News Service via AP)

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Pernyataan keras dibuat Pemimpin Korea Utara (Korut) Kim Jong Un. Ia menyalahkan Amerika Serikat (AS) ada ketegangan yang terjadi di semenanjung Korea.

"AS adalah akar penyebab ketidakstabilan," katanya dalam pidato pembukaan dimuat media pemerintah setempat, KCNA, dikutip AFP, Selasa (12/10/2021).


PT BESTPROFIT

"Tidak ada dasar dalam tindakan mereka untuk percaya bahwa itu tidak bermusuhan," tambahnya.

Ini adalah serangan terbaru Kim Jong Un ke Negeri Presiden AS Joe Biden setahun terakhir. Pyongyang sendiri berada di bawah sanksi internasional Karena pengembangan senjata nuklir dan program rudal balistiknya.

Di tahun 2017, Korut menguji rudal yang dapat mencapai seluruh benua Amerika. Pyongyang mengatakan perlu senjata canggih untuk melindungi diri dari invasi AS.

AS sendiri telah berulang kali mengatakan tak memiliki niat bermusuhan. Tapi Kim di pidatonya itu menegaskan tak percaya ucapan Paman Sam. BEST PROFIT


Sebelumnya, di 2018, Korut dan AS sempat bertemu dalam KTT di Singapura. Kala itu, Presiden AS masih dijabat Donald Trump."Saya sangat ingin tahu, apakah ada orang atau negara yang percaya," tegasnya lagi.

Tetapi proses pembicaraan terhenti di Hanoi Vietnam, tahun 2019. Kegagalan Barat memberi keringanan sanksi ke Korut menjadi penyebab. BESTPROFIT


Sementara itu AS dan Korea Selatan (Korsel) menempatkan 28.500 tentara untuk mengantisipasi serbuan Korut. Perang sebelumnya terjadi 1950.Biden sendiri terus berupaya berbicara dengan Korut kapan saja dan di mana saja. Namun upaya denuklirisasi belum membuahkan hasil. 
PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

Kim Jong Un sendiri menuduh Korsel munafik dan mengatakan upaya negeri Kpop itu sendiri, yang memperkuat militernya, menghancurkan keseimbangan militer di semenanjung. Ia mengatakan itu membawa bahaya militer.

Sumber : Jakarta, CNBC Indonesia

Monday, October 11, 2021

Waspada, Ada Krisis Baru Mengancam Industri Mobil Nasional

 Dealer New Cars Stock. Colorful Brand New Compact Vehicles For Sale Awaiting on the Dealer Parking Lot. Car Market Business Concept. Foto: Freepik

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Krisis chip semikonduktor sudah pernah terjadi pada awal tahun 2021. Nyatanya, krisis tersebut kembali terulang dalam beberapa waktu ke belakang.

Chip semikonduktor, "bahan" penting pembuatan mobil, kini langka. Pabrikan pun mengakui kondisi itu bisa mengancam produksi mobil nasional yang saat ini sedang bergairah. 

PT BESTPROFIT


"Produsen mulai bulan ini, kelihatannya mulai terjadi problem kembali untuk kelangkaan semikonduktor. Ini PR besar buat pabrikan mengatasi ini, at least minimize kelangkaan produksi sampai akhir tahun ini," kata Chief Executive Astra International Daihatsu Supranoto dalam program Profit CNBC Indonesia, dikutip Sabtu (11/10/2021).

Meski demikian, dia bilang pabrikan mobil di Indonesia sedang berusaha semaksimal mungkin untuk memperkecil dampak krisis itu. Apalagi, saat ini permintaan terhadap mobil baru masih tinggi akibat relaksasi Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM).

"Ini terjadi di awal tahun dan sudah bisa diatasi, tapi kelihatannya kabar terbaru beberapa pemain atau brand-brand di Indonesia mulai mengalami kesulitan bulan ini. Jadi sampai September kemarin belum terasa dampak signifikan, tapi Oktober, November, Desember menjadi tantangan sangat besar buat pabrikan untuk mendapat chip semikonduktor ini," ujar Supranoto. BEST PROFIT


Bahkan harga chip semikonduktor di seluruh dunia diperkirakan akan melonjak di seluruh spektrum, mengingat adanya kekurangan pasokan chip secara global. Kondisi ini diproyeksikan bisa berlangsung hingga akhir 2022.Masalah krisis chip semikonduktor bukan masalah baru. Sejak awal tahun krisis ini mengancam produksi mobil dunia, termasuk dalam negeri. BESTPROFIT


Ia menyayangkan krisis terjadi kala pemerintah sedang memberikan relaksasi Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) untuk pembelian mobil baru. Alhasil, ketika permintaan meningkat, produksi justru kesulitan mengimbangi."Krisis ini setahu saya akibat demand meningkat, terutama chip yang kaitannya high tech, elektronik, telematika segala macam. Permintaan meningkat seluruh dunia seperti peralatan canggih laptop, telepon, perlu chip itu," kata Ketua Bidang Industri Manufaktur Apindo Johnny Darmawan dalam Profit CNBC Indonesia.

"Di lain pihak, pabrik itu ada kebakaran di Jepang. Mereka punya chip ada level 1, 2, 3, sekarang ini problemnya yang level 3-4 untuk sound system instruksi-instruksi teknologi tinggi di mobil itu," ujar Johnny yang juga menjabat sebagai Presiden Direktur PT Toyota Astra Motor periode 2002-2014.

Adapun kebakaran pabrik chip otomotif terjadi pada Renesas Electronics, beberapa waktu lalu. Perusahaan itu menguasai sekitar 30% pangsa pasar global chip pada mobil. Chip semikonduktor yang dibuat oleh Renesas digunakan secara menyeluruh untuk sistem komputasi di dalam mobil, termasuk untuk memantau kinerja mesin, mengatur kemudi, jendela otomatis, sensor parkir, serta instalasi hiburan. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF

"Problem di mobil, kalau salah satu chip nggak dipasang, itu mobil nggak akan bisa dikirim, diproduksi. Ini problemnya, kalau buat mobil chip, belakangan itu nggak ada masalah, tapi nggak bisa. Ini membuat drop karena masalah chip," lanjutnya.

Sumber :Jakarta, CNBC Indonesia